Wenger dan Mourinho Akhirnya Saling Jabat Tangan
Editor Bolanet | 19 September 2015 22:29
Ketika Arsenal bertandang ke Stamford Bridge untuk melakoni pertandingan melawan Chelsea, baik Mou dan Wenger akhirnya bersalaman.
Hal itu dibuktikan dengan sebuah video berdurasi pendek yang diunggah ke Youtube. Video itu sendiri dimulai saat Mou terlihat menunggu Wenger keluar dari tunel (terowongan) tempat seluruh pemain ataupun staf yang berada di lapangan keluar-masuk.
Begitu melihat Wenger keluar, tanpa kompromi Mou langsung menyodorkan tangan kepada eks pelatih AS Monaco tersebut. Sontak, video itu menggambarkan bagaimana keadaan keduanya memang baik-baik saja.
Sebelumnya, Mou enggan menerima jabat tangan Wenger setelah kalah dari The Gunners dengan skor 1-0 di Comunity Shield awal musim lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Disarankan Mainkan Walcott Saat Lawan Chelsea
Liga Inggris 18 September 2015, 22:27 -
Cudicini Yakin Terry Akan Dimainkan Lawan Arsenal
Liga Inggris 18 September 2015, 22:04 -
Lawan Chelsea, Wenger Tak Pedulikan Hasil Akhir
Liga Inggris 18 September 2015, 16:26 -
Lehmann Vonis Chelsea Gagal Pertahankan Gelar EPL
Liga Inggris 18 September 2015, 14:53 -
8 Pemain Yang Pernah Berseragam Chelsea dan Arsenal
Editorial 18 September 2015, 14:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23