Wartawan Nyanyikan Lagu Ultah Untuk Bento
Editor Bolanet | 21 Juni 2012 12:07
- Paulo Bento menyatakan amat tersanjung ketika mendengar lagu Selamat Ulang Tahun dari para wartawan Portugal.
Para awak pers negaranya tersebut langsung bernyanyi ketika Bento tiba di Stadion Nasional di Warsawa, Rabu (20/6) untuk acara jumpa pers.
Ia berada di stadion itu untuk mengikuti temu pers menjelang pertandingan Republik Ceko lawan di perempat final Euro 2012.
Saya berusaha mentransformasikan kegembiraan pribadi ini menjadi kegembiraan tim secara kolektif, kata pelatih Portugal itu menjelang pertandingan Kamis.
Tanggal 20 Juni kemarin Bento tepat berumur 43 tahun, meski begitu ia adalah pelatih termuda yang ada di turnamen Euro edisi kali ini. (afp/lex)
Para awak pers negaranya tersebut langsung bernyanyi ketika Bento tiba di Stadion Nasional di Warsawa, Rabu (20/6) untuk acara jumpa pers.
Ia berada di stadion itu untuk mengikuti temu pers menjelang pertandingan Republik Ceko lawan di perempat final Euro 2012.
Saya berusaha mentransformasikan kegembiraan pribadi ini menjadi kegembiraan tim secara kolektif, kata pelatih Portugal itu menjelang pertandingan Kamis.
Tanggal 20 Juni kemarin Bento tepat berumur 43 tahun, meski begitu ia adalah pelatih termuda yang ada di turnamen Euro edisi kali ini. (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Kemenangan, Staff Azzurri Berjalan 21 Km
Piala Eropa 20 Juni 2012, 23:00 -
Del Bosque: Prancis Lawan Paling Sulit
Piala Eropa 20 Juni 2012, 22:00 -
Blatter: GLT Sudah Menjadi Keharusan
Piala Eropa 20 Juni 2012, 21:58 -
Cech: Ronaldo Luar Biasa dan Berbahaya
Piala Eropa 20 Juni 2012, 21:00 -
Torres: Spanyol Masih Bisa Lebih Hebat
Piala Eropa 20 Juni 2012, 20:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39