WAGs Anyar Liverpool: Lorena Manas, Si Cantik Mantan Aleix Vidal yang Kini Pacari Darwin Nunez
Ari Prayoga | 22 Juli 2022 10:32
Bola.net - Kenalkan, namanya Lorena Manas. Ia merupakan kekasih dari striker anyar Liverpool, Darwin Nunez yang baru saja mencetak empat gol ke gawang RB Leipzig, Jumat (22/7/2022).
Nunez diboyong Liverpool dari Benfica dengan biaya transfer senilai 75 juta euro. Nilai ini bisa membengkak jadi 100 juta euro jika pemain 23 tahun itu mampu memenuhi target yang telah ditetapkan.
Nunez pun datang ke Liverpool membawa Lorena yang mulai ia kencani sejak masih membela Almeria. Tak lupa ia juga membawa buah hati mereka yang baru lahir pada Januari lalu. Sama seperti sang bapak, si bayi lucu itu juga bernama Darwin.
Nama Lorena Manas sejatinya tak asing bagi sepak bola Spanyol. Maklum, ia pernah menjadi kekasih dari eks bek sayap kanan Barcelona, Aleix Vidal. Keduanya pun dikarunai seorang putri bernama Chloe.
Bolaneters, simak galeri foto Lorena Manas sang kekasih cantik Darwin Nunez selengkapnya di bawah ini.
Menemani kekasih saat tugas negara
Liburan bareng si baby
Hendak nyemplung
Bergaya modis
Rayakan ulang tahun ke-23
Pose pakai bikini berlatar mobil mewah
Fashionable
Liburan di atas yacht
Double date bareng Ivan Rakitic
Chill di pasir pantai
Chill and relax
Selfie cantik
Sumber: Instagram
Jangan Lewatkan!
- WAGs Anyar AS Roma: Oriana Sabatini, Pacar Paulo Dybala yang Sungguh Cantik nan Menggoda
- WAGs Anyar Juventus: Zulay Pogba, Istri Cantik Paripurna Paul Pogba
- Muri Lopez Benitez, Bidadari Jelita Pujaan Hati Lisandro Martinez, WAGs Anyar Manchester United
- Deretan WAGs Baru nan Cantik di Premier League Musim 2022/2023
- Pesona Georgina Rodriguez Pujaan Hati Cristiano Ronaldo, Akankah Masih Jadi WAGs MU di Musim 2022/23
- Daftar WAGs Manchester United Musim 2022/2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Liverpool: MU Juara EPL 2022/23? Empat Besar Aja Bakal Susah!
Liga Inggris 21 Juli 2022, 20:24 -
4 Calon Pemain Kunci Belanda di Piala Dunia 2022
Piala Dunia 21 Juli 2022, 18:08 -
Awas MU, Liverpool Mulai Bergerak untuk Daratkan Antony
Liga Inggris 21 Juli 2022, 18:06
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40