Valdes Lebih Takut Bertemu Pepe Ketimbang Hadapi Penalti CR7
Editor Bolanet | 8 Oktober 2013 12:04
Dalam acara ini, Valdes melakukan beberapa tes kemampuan yang cukup unik dipandu oleh pembawa acara Pablo Motos. Tidak hanya itu, kiper berusia 31 tahun tersebut juga mengobrol santai di salah satu segmen talkshow dalam acara tersebut.
Salah satu obrolan yang cukup unik terjadi saat sang host mengajukan pertanyaan yang berhubungan dengan rival abadi Barcelona, Real Madrid.
Saat itu Motos bertanya kepada Valdes, Mana yang lebih menakutkan, bertemu di sebuah gang yang gelap atau menghadapi penalti Cristiano Ronaldo?
Valdes kemudian menjawab, Tentu saja Pepe.
Hal ini mengundang gelak tawa dari para penonton di studio. Tentu saja pertanyaan tersebut hanya merupakan bagian dari candaan yang dipakai oleh Motos untuk mencairkan suasana.
Dalam acara ini, Valdes membahas beberapa topik lainnya yang lebih serius mengenai alasan hengkang dari Barca, nasib Iker Casillas, dan juga kelahiran putrinya, Vera. [initial]
Baca Juga:
- Kisah Unik Pertemuan Pertama Messi dan Aguero
- Sketsa Rumah Baru Messi Mirip Bola Sepak!
- Pique dan Arbeloa Saling Sindir Soal Diving Melalui Twitter
- Ronaldo Teruskan Peran Messi Bintangi Iklan Roti
- Pesona Kecantikan Kekasih Messi di Camp Nou
- Akting Iniesta Sebagai Cameo Dalam Film Komedi Aksi
- Jalin LDR Dengan Bruna, Inilah Curhatan Neymar
- Pertama Kalinya Barcelona Kalah Ball Possession Sejak 2008
- Kisah di Balik Tawaran Liver Alves Untuk Abidal
(mun/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Inginkan Ramires di Madrid
Liga Champions 7 Oktober 2013, 21:15 -
Morata Sebut Benzema Sebagai Penyerang Hebat
Liga Spanyol 7 Oktober 2013, 20:05 -
'Mourinho Memang Pelatih Terbaik Real Madrid'
Liga Spanyol 7 Oktober 2013, 19:09 -
Madrid Pertimbangkan Segera Jual Benzema
Liga Champions 7 Oktober 2013, 18:36 -
EDITORIAL: Karim Benzema, Sinar Redup Sang Pangeran Prancis
Editorial 7 Oktober 2013, 16:25
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39