Tevez Didukung dan Dicerca Saat Jadi Caddy
Editor Bolanet | 24 Juli 2012 20:11
Meski menyukai golf, level Tevez hanyalah sekedar penyuka saja. Karena itu, pemain Manchester City ini bersedia menjadi pembawa stick bagi Romero. Namun keputusan Tevez ini menuai tanggapan beragam.
Ketua penyelenggara turnamen Jim McArthur menyebut tindakan Tevez itu sebagai sesuatu yang benar-benar gila. Opini McArthur didasari pada fakta bahwa Tevez tak pernah menaruh tas peralatannya, bahkan di area hijau.
Sementara itu, pendapat berbeda diutarakan oleh Chief Executive turnamen golf itu. Peter Dawson memandang bahwa keterlibatan Tevez merupakan hal yang menarik.
Dawson menganggap bahwa para fans Tevez yang selalu mengikutinya akan berdampak bagus bagi dunia golf. Dawson juga yakin bahwa semakin banyak perhatian yang ditujukan untuk golf, semakin bagus buat kelanjutan olahraga itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 23 Juli 2012, 20:15
-
Mancini Minta Tevez Latihan Tinju
Liga Inggris 23 Juli 2012, 20:06 -
Balotelli: Nomor Keberuntungan Saya Adalah 45
Liga Inggris 23 Juli 2012, 19:59 -
Ferguson: City dan Chelsea Merusak Pasar!
Liga Inggris 23 Juli 2012, 13:31 -
City Pinjamkan Omar Elabdellaoui ke Feyenoord
Liga Inggris 23 Juli 2012, 10:35
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39