Tampil Seksi di Hari Natal, Kekasih Ronaldo Bikin Netizen Panas Dingin
Serafin Unus Pasi | 27 Desember 2017 11:17
Bola.net - - Georgina Rodriguez kembali membuktikan bahwa ia memang layang bersanding dengan Cristiano Ronaldo. Gadis 22 tahun ini tampil sensual dalam perayaan Natal keluarga Ronaldo.
Libur Natal menjadi momen bagi para pesepakbola untuk berkumpul dengan keluarga. Hal ini juga berlaku bagi Cristiano Ronaldo yang merayakan hari Natal tahun ini bersama keluarga.
Melalui akun instagramnya, Ronaldo memperlihatkan ia tengah merayakan hari natal bersama para keluarga. Tidak hanya dengan sang kekasih, ada Ibu, kakak dan kerabat-kerabatnya datang untuk merayakan hari bahagia tersebut.
Dalam foto yang diunggah Ronaldo tersebut, sejatinya tidak ada hal yang luar biasa. Malah ada kesan sederhana dalam perayaan Natal Ronaldo kali ini di mana para sanak saudara Ronaldo berdandan sederhana dalam kesempatan ini.
Namun di foto keluarga tersebut, ada sosok yang sedikit menonjol di banding yang lain. Dia adalah kekasih Ronaldo, Georgina Rodriguez yang tampil seksi diantara para sanak keluarga Ronaldo tersebut.
Pada foto itu Georgina mengenakan gaun merah menyala, dengan ukuran yang sedikit mini. Gaun itu juga memancarkan keseksian Georgina, di mana geraian rambut hitam sang WAGS menambah nuansa seksual pada dirinya.
Ronaldo sendiri juga tampil sederhana pada foto itu. Ia terlihat mengenakan kemeja kasual berwarna hitam dan menggunakan celana Jins.
Baca Juga:
- Rindu Kepalang Tanggung, Ariel Tatum Susul Ryuji ke Thailand
- Kompilasi Ucapan Natal dari Messi, Ronaldo Hingga Yaya Toure
- Bangkrut dan Pengangguran, Eboue Kini Mengemis Untuk Bisa Mendapatkan Pekerjaan
- Kisah Tragis Eks Arsenal; Dari Pesepakbola Papan Atas, Ditinggal Istri, Pengangguran dan Bangkrut
- Karena Tumor di Paha, Striker Ini Meninggal Dunia di Usia 20 Tahun
- Meme Kocak Yang Bertebaran Usai Laga El Clasico
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Ingin Latih Real Madrid?
Lain Lain 26 Desember 2017, 20:30 -
Ini Penyebab Martunis Gagal di Portugal
Bola Indonesia 26 Desember 2017, 20:10 -
Jimat Keberuntungan Madrid Itu Bernama Isco
Liga Spanyol 26 Desember 2017, 19:10 -
Modric Diyakini Sebagai Pemain Terbaik Kroasia Sepanjang Masa
Liga Spanyol 26 Desember 2017, 18:15 -
Tertarik Rekor Alan Shearer, Harry Kane Bikin Madrid Patah Hati
Liga Inggris 26 Desember 2017, 08:00
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39