Tampang Mirip Neymar, Pemain Ini Malah Terganggu
Editor Bolanet | 1 April 2015 11:15
Apa sebab? Tarabai memiliki wajah dan penampilan yang cukup mirip dengan bintang , . Namun demikian, pemain yang kini berkarir di Korea Selatan itu justru mengaku terganggu karena punya kemiripan dengan sang bintang.
Saya tidak merasa terlalu senang ketika ada banyak orang membandingkan saya dengan Neymar. Ia merupakan orang yang hebat, permainannya juga bagus, namun saya tidak mencoba untuk meniru dirinya. Saya senang dengan apa yang saya lakukan sekarang, tutur Tarabai pada Globo Esporte.
Tarabai sendiri mengaku ia tidak pernah bertemu secara langsung dengan Neymar dan sudah mengusung gaya penampilan yang sama semenjak tahun 2000, di mana kala itu bintang Barcelona masih belum dikenal secara luas.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Brazilian Jagoan Dribel di Eropa Musim Ini
Editorial 31 Maret 2015, 15:51 -
Barca Seriusi Transfer Dybala dan Vietto
Liga Spanyol 31 Maret 2015, 15:04 -
Liverpool Juga Minati Alex Song
Liga Inggris 31 Maret 2015, 14:08 -
Maxi Lopez: Cristiano Fantastis, Tapi Messi Sungguh Berbeda
Liga Spanyol 31 Maret 2015, 12:17 -
Mina: Raup Tiga Poin Barca, Celta Siap Berjuang Mati-matian
Liga Spanyol 31 Maret 2015, 11:37
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39