Suarez Dicekal, Presiden Uruguay Murka
Editor Bolanet | 30 Juni 2014 23:29
Tanpa takut, sang kepala negara mengatakan kata-kata kotor yang ditujukan kepada FIFA. Mujica sangat kecewa dengan beratnya hukuman yang didapat Suarez tersebut.
FIFA itu adalah geng yang berisi para bajin***n. Anda para wartawan boleh menerbitkan ucapan saya ini. Mereka bisa saja menghukum Luis, tapi tidak dengan hukuman fasis seperti ini, ketus Mujica seperti dilansir AFP.
Meski hampir semua orang Uruguay sepakat mendukung Suarez, namun pilihan kata Mujica juga banyak dikritik. Pasalnya, tuduhan fasisme, khususnya di kancah internasional, merupakan hal yang sangat serius.
Uruguay sendiri saat ini tengah dalam proses banding hukuman Suarez. Sebelumnya kubu Uruguay sama sekali tidak mengakui bahwa Suarez melakukan pelanggaran dengan menggigit Chiellini. (afp/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Bila Suarez Ingin Hengkang, Liverpool Harus Melepasnya'
Liga Inggris 29 Juni 2014, 21:07 -
Ferdinand: Bila Saya Pelatih Liverpool, Saya Akan Pertahankan Suarez
Liga Inggris 29 Juni 2014, 19:27 -
Alvaro Pereira: Uruguay Kalah Bukan Karena Suarez Absen
Piala Dunia 29 Juni 2014, 18:21 -
Lugano: Hukuman Suarez Langgar HAM
Piala Dunia 29 Juni 2014, 17:22 -
Lugano Anggap Uruguay Kalah Karena Minus Suarez
Piala Dunia 29 Juni 2014, 16:48
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39