Sok Pintar, Bintang Muda Real Madrid Dibully
Editor Bolanet | 26 Maret 2015 13:13
Beberapa waktu lalu Odegaard mengunggah sebuah foto yang memperlihatkan dirinya tengah bermain catur. Pemain 16 tahun itu pun terlihat percaya diri dalam foto itu.
Seperti dilansir Bleacher Report, rupanya buah yang ditempatkan Odegaard di papan catur tersebut salah posisi, yakni antara penempatan posisi raja dan ratu.
Parahnya, yang menyadari kesalahan tersebut adalah jagoan catur asal Norwegia, Magnus Carlsen. Pria bergelar Grand Master itu pun mengejek Odegaard lewat akun Twitter pribadinya.
Kalian salah menata papannya, ujar Carlsen. Bahkan, Carlsen menambahkan kata 'tak termaafkan' dalam tweet tersebut.
Ternyata Odegaard menganggap ejekan tersebut dengan santai. Terbukti ia me-retweet cuitan Carlsen tersebut.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters. [initial]
Sisi Lain Sepakbola!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Mengaku Belajar Banyak Saat Madrid Kesulitan
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 23:44 -
Pique Akui Barcelona Kesulitan Saat Jamu Madrid
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:23 -
Kalah di El Clasico, Presiden Madrid Salahkan Casillas
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:11 -
Cinta Madrid, Khedira Akui Sulit Tinggalkan Bernabeu
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 20:59 -
Barnes: Sterling Salah Jika Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2015, 20:36
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39