Sergio Ramos Dukung Jorge Lorenzo Juara Dunia
Editor Bolanet | 2 November 2015 11:08
Lorenzo sendiri akan bersaing dengan rekan satu timnya, Valentino Rossi, yang akan memulai perlombaan dari urutan paling belakang usai terlibat insiden dengan Marc Marquez di Sepang.
Ramos, yang bertemu dengan Lorenzo di sebuah restoran, menyebut sang pembalap sebagai sosok yang hebat dan mendukungnya untuk merebut gelar terbaik pekan ini.
Makan malam bersama seorang yang hebat dan saya harap ia segera merebut gelar juara ke-3, tulis Ramos di Twitter, sembari mengunggah fotonya bersama Lorenzo.
Sementara itu, Ramos dan Madrid juga sudah dinanti duel penting melawan PSG di Liga Champions, yang akan digelar di Santiago Bernabeu tengah pekan ini. [initial]
(twi/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Kalau Pensiun, Saya Ingin Hidup Seperti Raja
Liga Spanyol 1 November 2015, 21:13 -
Highlights La Liga: Real Madrid 3-1 Las Palmas
Open Play 1 November 2015, 08:42 -
Benitez Luncurkan Pujian Untuk Jese dan Casemiro
Liga Spanyol 1 November 2015, 07:40 -
Odegaard Ingin Tinggalkan Madrid di Januari
Liga Spanyol 1 November 2015, 07:40 -
Ronaldo Beber Salah Satu Hari Terburuk Dalam Hidupnya
Liga Spanyol 1 November 2015, 07:10
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39