Sepp Blatter Siap Tampil Beda Jadi Komentator TV
Editor Bolanet | 15 Januari 2013 13:50
- Presiden FIFA, Sepp Blatter mengungkapkan keinginannya untuk menjadi seorang komentator sepakbola di televisi, saat masa jabatannya berakhir pada 2015 mendatang.
Blatter, yang kembali terpilih sebagai presiden pada tahun 2011 silam memang sudah memutuskan untuk mengakhiri kursi kepemimpinannya, pada badan sepakbola tertinggi dunia di akhir periode keempatnya.
Usai menyelesaikan tugas bersama FIFA, pria 76 tahun tersebut mengaku tidak ingin berpisah dengan dunia olahraga. Ia akan tetap berusaha aktif di dunia sepakbola, sekaligus mewujudkan impian masa kecilnya untuk bergelut di dunia media.
Dan untuk menyatukan dua hasratnya tersebut, Blatter sudah berencana untuk menjadi seorang komentator sepakbola di televisi. Akan tetapi ia mengaku jika ia akan menjadi pemandu jalannya pertandingan yang lebih berbeda.
Saya akan berkomentar di pertandingan, tetapi saya tidak akan hanya mengatakan perihal ke mana bola berjalan selama pertandingan, karena semua orang sudah bisa menyaksikannya di televisi, tutur Blatter.
Saya akan membuat komentar mengenai taktik atau teknik yang dipakai para pemain. (bola/atg)
Blatter, yang kembali terpilih sebagai presiden pada tahun 2011 silam memang sudah memutuskan untuk mengakhiri kursi kepemimpinannya, pada badan sepakbola tertinggi dunia di akhir periode keempatnya.
Usai menyelesaikan tugas bersama FIFA, pria 76 tahun tersebut mengaku tidak ingin berpisah dengan dunia olahraga. Ia akan tetap berusaha aktif di dunia sepakbola, sekaligus mewujudkan impian masa kecilnya untuk bergelut di dunia media.
Dan untuk menyatukan dua hasratnya tersebut, Blatter sudah berencana untuk menjadi seorang komentator sepakbola di televisi. Akan tetapi ia mengaku jika ia akan menjadi pemandu jalannya pertandingan yang lebih berbeda.
Saya akan berkomentar di pertandingan, tetapi saya tidak akan hanya mengatakan perihal ke mana bola berjalan selama pertandingan, karena semua orang sudah bisa menyaksikannya di televisi, tutur Blatter.
Saya akan membuat komentar mengenai taktik atau teknik yang dipakai para pemain. (bola/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"PSSI Merupakan Federasi Sah Sesuai FIFA Dan AFC"
Bola Indonesia 11 Januari 2013, 22:46 -
Del Bosque Bela Mourinho Yang Tak Hadiri Ballon d'Or
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 13:02 -
Ballon d'Or: Rosell Bangga Pada Pencapaian Messi
Piala Dunia 8 Januari 2013, 12:00 -
Nurdin, Wakil Tunggal Indonesia di Voting Ballon d'Or
Piala Dunia 8 Januari 2013, 10:00 -
Terbaik Ketiga, Iniesta Tak Kecewa
Piala Dunia 8 Januari 2013, 04:40
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39