Ronaldo Pemain Terbaik Dunia 2013 Versi World Soccer
Editor Bolanet | 13 Desember 2013 03:56
- World Soccer Magazine sudah merilis daftar pemain terbaik tahun 2013 versi mereka. Penghargaan ini memang biasanya dirilis pada pertengahan Desember, beberapa pekan sebelum malam Ballon d'Or.
World Soccer Player of The Year seringkali disebut sebagai Ballon d'Or mini. Pasalnya, pemenang penghargaan ini sebagian besar juga akan menjadi pemenang Ballon d'Or.
Para pemenang dalam penghargaan ini dipilih oleh jurnalis dan pengamat sepakbola dari seluruh dunia. Berbeda dengan Ballon d'Or yang hanya bisa memilih tiga nama, World Soccer mengumpulkan sepuluh nama dari setiap voters.
Award kali ini adalah edisi ke-31 yang sudah digelar World Soccer Magazine. Tahun ini Cristiano Ronaldo yang sukses menjadi yang terbaik. Ini adalah award kedua yang didapat Ronaldo. Ia pertama kali mendapatkan penghargaan sebagai World Soccer's Player of The Year pada 2008, tahun yang sama dengan keberhasilannya membawa pulang Ballon d'Or.
Berikut adalah daftar pemain terbaik versi World Soccer. (wsm/hsw)
World Soccer Player of The Year seringkali disebut sebagai Ballon d'Or mini. Pasalnya, pemenang penghargaan ini sebagian besar juga akan menjadi pemenang Ballon d'Or.
Para pemenang dalam penghargaan ini dipilih oleh jurnalis dan pengamat sepakbola dari seluruh dunia. Berbeda dengan Ballon d'Or yang hanya bisa memilih tiga nama, World Soccer mengumpulkan sepuluh nama dari setiap voters.
Award kali ini adalah edisi ke-31 yang sudah digelar World Soccer Magazine. Tahun ini Cristiano Ronaldo yang sukses menjadi yang terbaik. Ini adalah award kedua yang didapat Ronaldo. Ia pertama kali mendapatkan penghargaan sebagai World Soccer's Player of The Year pada 2008, tahun yang sama dengan keberhasilannya membawa pulang Ballon d'Or.
Berikut adalah daftar pemain terbaik versi World Soccer. (wsm/hsw)
1 dari 20 halaman
Cristiano Ronaldo
Negara: Portugal
Poin: 1075
2 dari 20 halaman
Lionel Messi
Negara: Argentina
Poin: 926
3 dari 20 halaman
Franck Ribery
Negara: Prancis
Poin: 870
4 dari 20 halaman
Zlatan Ibrahimovic
Negara: Swedia
Poin: 658
5 dari 20 halaman
Arjen Robben
Negara: Belanda
Poin: 324
6 dari 20 halaman
Neymar
Negara: Brasil
Poin: 286
7 dari 20 halaman
Philipp Lahm
Negara: Jerman
Poin: 255
8 dari 20 halaman
Robin van Persie
Negara: Belanda
Poin: 251
9 dari 20 halaman
Robert Lewandowski
Negara: Polandia
Poin: 250
10 dari 20 halaman
Gareth Bale
Negara: Wales
Poin: 187
11 dari 20 halaman
Radamel Falcao
Negara: Kolombia
Poin: 158
12 dari 20 halaman
Andres Iniesta
Negara: Spanyol
Poin: 157
13 dari 20 halaman
Thomas Muller
Negara: Jerman
Poin: 123
14 dari 20 halaman
Luis Suarez
Negara: Uruguay
Poin: 101
15 dari 20 halaman
Bastian Schweinsteiger
Negara: Jerman
Poin: 100
16 dari 20 halaman
Andrea Pirlo
Negara: Italia
Poin: 94
17 dari 20 halaman
Manuel Neuer
Negara: Jerman
Poin: 86
18 dari 20 halaman
Mesut Ozil
Negara: Jerman
Poin: 78
19 dari 20 halaman
Edinson Cavani
Negara: Uruguay
Poin: 65
20 dari 20 halaman
Sergio Aguero
Negara: Argentina
Poin: 48
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 12 Desember 2013, 23:17
-
Thierry Henry Analisis Calon Pemenang Ballon d'Or
Liga Champions 12 Desember 2013, 21:34 -
10 Striker Paling Mematikan di Eropa Sejauh Ini
Editorial 12 Desember 2013, 21:21 -
Ronaldo Akan Hadiri Gala Ballon d'Or
Piala Dunia 12 Desember 2013, 20:15 -
Diminta Dukung Messi, Scolari Malah Pilih Ronaldo di Ballon d'Or
Piala Dunia 12 Desember 2013, 19:12
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39