Ronaldinho Lakukan Operasi Guna Percantik Giginya
Editor Bolanet | 15 Agustus 2013 11:25
Sebelumnya dalam wawancara dengan majalah Prancis, So Foot, mantan bintang Barcelona FC dan AC Milan itu menegaskan jika dirinya tak memiliki keinginan mengoperasi giginya karena menganggap hal itulah yang membuatnya terkenal.
Namun baru-baru ini pemain 33 tahun itu melakukan operasi pada giginya untuk membuatnya lebih kuat dan lebih rapi dibanding sebelumnya.
Operasi itu merupakan bagian perawatan gigi yang normal dilakukan dan tak akan mempengaruhi performa dirinya sama sekali. Hal itu dilakukan untuk memperbaiki bentuk dan warna gigi, semua berjalan lancar. ujar saudara sekaligus agen Ronnie, Roberto de Assis Moreira.
Hasil positif operasi tersebut sudah terlihat kala Ronaldinho membantu timnya, Atletico Mineiro mengalahkan 2-0 di mana ia menyumbang dua assist, Kamis (15/8) pagi. [initial]
(dym/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valencia Negosiasi Dengan Adidas
Bolatainment 14 Agustus 2013, 14:42 -
Coba Ulur Waktu, Kiper Ini Malah Lakukan Blunder Fatal
Video Unik 13 Agustus 2013, 17:50 -
Kesal Diganggu, Pemain Chesterfield Pelorotkan Celana Lawan
Video Unik 13 Agustus 2013, 15:36 -
Sekolah Sepakbola Ala Shaolin Soccer Dibuka di China
Bolatainment 12 Agustus 2013, 18:50 -
Newcastle Punya Jersey Spesial
Bolatainment 12 Agustus 2013, 14:06
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39