Rangkuman Tanya Jawab Unik Ala Rio Ferdinand
Editor Bolanet | 16 Januari 2014 19:17
Kemarin (15/01) Ferdinand mengadakan tanya jawab melalui akun Twitter miliknya. Dengan menggunakan tagar #AskRio, pemain berusia 35 tahun ini akan menjawab sejumlah pertanyaan terpilih dari para followernya.
Penggawa Manchester United ini menjawab sejumlah pertanyaan dengan serius, namun sebagian besar ia tanggapi dengan lelucon dan humor yang memancing gelak tawa. Meski demikian, ada pula sejumlah pertanyaan penting seperti siapakah striker yang paling sulit dijaga dan juga siapa yang dianggapnya sebagai pemain terbaik United sepanjang masa. Ia juga menyatakan bahwa Indonesia merupakan lokasi liburan favoritnya dan menyatakan bahwa tak akan ada lagi pemain sebaik Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo di masa depan..
Penasaran apa sajakah pertanyaan yang dijawab Ferdinand? Simak dalam rangkuman Bolanet berikut. (tw/mri)
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF (Rio Ferdinand): Dubai, Tel Aviv, Indonesia, Thailand, Malaysia, Maroko, St. Lucia
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Posisi penyerang bayangan di belakang dua striker.
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Final Liga Champions 2008 di Moskow... Pesta paling memabukkan yang pernah saya lakukan!!
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Apel yang renyah dan mangga! Unik sekali pertanyaan anda...
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Celtic.. Paul McStay adalah salah satu inspirasi saya.
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Saya adalah yang termahal, hahahaha!
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: TIDAK MUNGKIN!!!
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Ya, masa-masa melelahkan tapi juga mengasyikkan saat menjadi orang tua!
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Saya akan bekerja untuk mengurus anak-anak di Southwark Council
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Raul Gonzalez dan Dennis Bergkamp, dua pemain yang sangat cerdik!
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Tentu saja #MUFC
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Diego Maradona. Serorang pesulap, seniman, dan sangat menginspirasi.
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
F: Gol favorit yang pernah dicetak Rio?RF: Tendangan kaki kiri ke pojok atas gawang Liverpool!
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Secara talenta, Paul Scholes. Untuk konsistensi, Ryan Giggs. Sedangkan yang paling ajaib, Cristiano Ronaldo.
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: The Worst, lagu yang dinyanyikan Jhene Aiko
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Thiago Silva adalah yang terbaik dalam beberapa tahun terakhir.
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Nelson Mandela, dan juga saat saya tengah berbicara dengan Michael Jackson! Saya seperti menjadi gila.
Rangkuman Q & A Rio Ferdinand
RF: Saya masih hidup... di London dan menjadi manajer klub Premier League!!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trio PSG Masuk Radar Setan Merah
Liga Champions 15 Januari 2014, 23:45 -
Ketimbang United, Baines Pilih Bertahan di Everton
Liga Inggris 15 Januari 2014, 22:45 -
United dan Madrid Sudah Tawar Gundogan
Liga Champions 15 Januari 2014, 22:35 -
Mendes: Ronaldo di Madrid Hingga Usia 40 Tahun
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 20:34 -
RVP: Juara Liga Champions Sangat Berarti Bagi Saya
Liga Champions 15 Januari 2014, 20:06
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39