Putus, Neymar Ternyata Tak Mau Nikahi Bruna
Editor Bolanet | 9 Maret 2015 14:23
Dalam wawancara terbaru dengan Globo, Bruna mengungkap bahwa ia banyak merasakan tekanan dari media semenjak menjadi tunangan Neymar. Selain itu, Bruna juga enggan melangkah lebih jauh lebih bersama eks Santos, yang ditengarai enggan menikahinya.
Hubungan saya dengan Neymar banyak mendapat ekspos dari media. Awalnya saya senang dengan semua perhatian tersebut. Namun lama-kelamaan semuanya dijadikan bahan berita. Akhirnya saya memutuskan hanya ingin berbicara seperlunya saja, tutur Bruna.
Lebih lanjut, aktris cantik berusia 19 tahun tersebut mengaku ia tidak akan pernah lagi berbicara tentang hubungan pribadinya di depan media.
Saya tidak akan mengunci diri saya lagi di apartemen. Saya benar-benar tidak ingin berbicara tentang hubungan pribadi saya, pungkasnya.
Neymar sendiri kini tengah berada di Brasil untuk menghadiri ulang tahun sang kakak perempuan, Rafaella. [initial]
Baca Juga:
- Siap Pindah, Di Maria Jual Rumahnya di Manchester
- Gelar Pesta Seks, Adriano Borong 18 PSK Sekaligus!
- Coba Porot Gerrard, Polwan Ini Kena Getahnya
- Presenter Terseksi Piala Dunia 2014 Bantah Kencani Ronaldo
- Kekejaman Begal Juga Menimpa WAGs Bomber Buangan Inter
- Kroos dan Ronaldo Wakili UEFA Serahkan Donasi ke Palang Merah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menang Telak, Enrique Puji Penggawa Barcelona
Liga Spanyol 8 Maret 2015, 22:30 -
Terkena Tekel Maut, Pemain 25 Tahun Ini Terpaksa Pensiun
Open Play 8 Maret 2015, 22:24 -
Enrique Ingin Barca Tetap Hati-Hati
Liga Spanyol 8 Maret 2015, 22:21 -
Presiden Barca: Kami Ingin Tersenyum di Akhir Musim
Liga Spanyol 8 Maret 2015, 22:00 -
Liga Spanyol 8 Maret 2015, 21:49
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39