Puma Gantikan Nike Jadi Apparel Arsenal

Editor Bolanet | 8 Mei 2013 10:03
Puma Gantikan Nike Jadi Apparel Arsenal
Arsenal and Puma
- Pabrikan apparel asal Jerman berhasil menjalin kesepakatan dengan sebagai pemasok apparel dengan nilai kontrak fantastis.

Kontrak The Gunners dengan Puma bakal bernilai 170 juta poundsterling (atau sekitar Rp 2,5 triliun) dengan masa kontrak 5 tahun, dan bakal efektif per musim 2014-2015.

Artinya musim 2013-2014 mendatang akan menjadi kali terakhirnya Arsenal dipasok oleh . Sebelum Puma mencapai kata deal sebelumnya dan juga sempat berminat, namun akhirnya mundur di akhir-akhir proses bidding.

Nilai 170 juta pounds ini (30 juta pounds per musim) mengalahkan nilai kontrak tertinggi sebelumnya milik dengan Warrior (25 juta pounds per musim).

Kabarnya uang senilai 70 juta pounds dari deal ini akan dibekalkan Arsene Wenger untuk belanja pemain di musim panas mendatang.[initial]

 (bola/lex)