PSG Disingkirkan Barca, Walikota Ini Makan Tikus!
Ari Prayoga | 26 Juli 2017 02:43
Bola.net - - Salah satu momen paling diingat dari pentas Liga Champions musim lalu adalah comeback sensasional Barcelona atas klub kaya raya Ligue 1, PSG di fase 16 besar.
Dihajar 0-4 di partai leg pertama, Barca sukses menyingkirkan PSG secara dramatis dengan menang 6-1 di leg kedua yang digelar Camp Nou.
Rupanya, ada cerita menarik tersisa dari momen ini. Sebelum leg kedua dimainkan, Walikota Mont-de-Marsan, Charles Dayot lewat akun Facebook pribadinya bersumpah akan memakan tikus jika Barca bisa menyingkirkan PSG.
Well, Dayot akhirnya menepati janjinya selang beberapa bulan kemudian. Akhir pekan lalu sang walikota menyantap daging tikus dengan disaksikan banyak orang!
Dayot menyantap daging tikus dengan mengenakan jersey PSG sebagai kain serbet serta nampak jersey Barca di sampingnya. Sang walikota pun menyatakan daging tikus itu memiliki rasa seperti daging kelinci.
Berikut foto dan video selengkapnya.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka Turut Komentari Rumor Neymar ke PSG
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 23:06 -
PSG Berikan Tawaran Baru untuk Alexis Sanchez
Liga Inggris 25 Juli 2017, 21:04 -
Tepis Rumor, Ronaldo Indikasikan Bertahan di Madrid
Liga Inggris 25 Juli 2017, 14:11 -
PSG Sodorkan Verratti dan 90 Juta Pounds untuk Neymar
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 14:00 -
Presiden Lyon: Transfer Neymar ke PSG Beresiko
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 13:40
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39