Pria Ini Rela Berenang Demi Temui Messi
Editor Bolanet | 18 Juli 2016 09:43
Menurut laporan yang diturunkan oleh Sport, belum lama ini seorang pria penggemar Messi rela melompat ke lautan dan berenang ke arah yacht yang ditumpangi oleh pemain Barcelona, untuk melihat idolanya dari dekat.
Fans yang dimaksud akhirnya berhasil mencapai kapal yang ditumpangi Messi, yang sempat tersenyum melihat kelakuan suporternya itu, seperti yang terlihat dalam foto di bawah ini.
Sementara itu, Messi juga dikabarkan sempat diminta berfoto oleh beberapa orang penggemarnya ketika ia hendak menikmati hidangan makan siang di restoran setempat.
Messi sendiri akan mendapatkan jatah libur satu pekan ekstra dari Barcelona, dan ia bakal kembali berlatih pada 1 Agustus mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Untuk Setiap Gol, Barca Harus Bayar Sejuta Euro
Liga Spanyol 17 Juli 2016, 22:40 -
Liverpool Ingin Comot Mathieu dari Barca
Liga Inggris 17 Juli 2016, 22:22 -
Ronaldinho: Neymar Bersinar di Barca karena Bimbingan Messi
Liga Spanyol 17 Juli 2016, 22:09 -
Neymar Dukung CR7 di Ballon d'Or
Liga Spanyol 17 Juli 2016, 04:40 -
Liga Inggris 17 Juli 2016, 03:18
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39