Presiden Bolivia Ingin Messi Diberi Penghargaan
Editor Bolanet | 26 Maret 2013 18:46
Dalam sebuah wawancara dengan Fox Sports, Morales mengungkapkan rasa kagumnya kepada Messi. Sang Presiden bukan hanya mengagumi Messi sebagai pemain sepakbola, tetapi juga sebagai manusia yang baik.
Saya sudah perintahkan kepada menteri saya untuk memberikan penghargaan kepada Messi sebagai pemain sepakbola paling mengagumkan di dunia. Saya sedikit tahu sepakbola, saya melihat cara Messi bermain dan mencetak gol. Dia punya kualitas hebat dan semoga penghargaan kami ini nantinya diizinkan, ujar Morales.
Presiden Bolivia ini memang dikenal sebagai penggila sepakbola. Yang terbaru, Bolivia baru dibantai tetangganya dengan skor 0-5.
Meski peluang negaranya untuk lolos ke Brasil sangat tipis, Morales tetap memberikan dukungan penuh kepada timnasnya. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Aksi Pesepakbola di Dunia Advertising
Open Play 25 Maret 2013, 17:05 -
10 Rekor Terbaik Lionel Messi Sejauh Ini
Editorial 25 Maret 2013, 15:30 -
Gotze: Messi? Lebih Baik Saya Jadi CR7-nya Jerman
Liga Champions 25 Maret 2013, 14:30 -
Presiden Bolivia: Lionel Messi yang Terbaik di Dunia
Piala Dunia 25 Maret 2013, 13:35 -
Messi Dipersiapkan Jadi Kapten Keempat Barca
Liga Spanyol 25 Maret 2013, 05:48
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10