Pesan 'Hentikan Perang' di Lapangan Hijau: Dari Slavia Praha, Barcelona Hingga Pemain Rusia
Asad Arifin | 25 Februari 2022 08:16
Bola.net - Laga play-off Liga Europa antara Napoli vs Barcelona dimulai dengan sebuah pesan yang indah. Kedua tim bersama-sama membentangkan spanduk dengan pesan yang sangat tegas yakni 'Stop War'.
Saat ini, kondisi di Eropa memang tidak sedang baik-baik saja. Presiden Rusia, Vladimir Putin, telah melontarkan deklarasi perang terhadap Ukraina. Bahkan, Rusia sudah mulai melakukan serangan militer.
Perang yang terjadi antara Rusia dan Ukraina dikhawatirkan membawa dampak buruk bagi dunia. Sebab, situasi diprediksi bakal makin panas jika negara-negara lain ambil bagian pada konflik kedua negara.
Berbagai unjuk rasa mengutuk perang digelar di penjuru dunia. Tidak terkecuali di lapangan hijau. Laga play-off Liga Europa dan UEFA Confrence League menjadi panggung 'protes' perang Rusia dan Ukraina.
Simak pesan-pesan tersebut di bawah ini ya Bolaneters:
Dari Slavia Praha
Fans Bodo/Glimt
Napoli dan Barcelona
Curhat Ruslan Malinovskyi
Pemain Timnas Rusia
Sumber: ESPN/BR Football, Napoli
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Rapor Pemain Barcelona Kala Bekuk Napoli: De Jong Top, Adama Traore Keren, Aubameyang Gak Ada Obat!
- Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Europa: Potensi Duel Barcelona vs West Ham!
- Liga Europa: Sayonara! Borussia Dortmund Resmi Didepak Glasgow Rangers
- Barcelona Bungkam Napoli, Cules: Jumatan Full Senyum, Barca Is Back!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Pemain Ukraina dengan Harga Pasar Termahal Saat Ini
Editorial 24 Februari 2022, 17:16 -
Perang Ukraina-Rusia, Andriy Shevchenko: Ukraina Bangsa yang Mencintai Kebebasan
Bola Dunia Lainnya 24 Februari 2022, 14:44 -
Bagaimana Nasib Final Liga Champions Setelah Rusia dan Ukraina Terlibat Konflik?
Liga Champions 24 Februari 2022, 13:50 -
Gol Martial Selamatkan Prancis dari Kekalahan
Galeri 8 September 2021, 13:35 -
Man of the Match Ukraina vs Prancis: Taras Stepanenko
Piala Dunia 5 September 2021, 04:35
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39