Pengguna Twitter Menghujat Sara Carbonero
Editor Bolanet | 18 Juni 2012 19:07
Kemenangan 4-0 atas Republik Irlandia dibayangi oleh kejanggalan-kejanggalan yang dilakukan oleh Sara Carbonero. Sejak Kamis malam, para pengguna Twitter mencemooh Sara atas minimnya pengetahuan dia tentang dunia persepakbolaan.
Semua orang menyalahkannya. Mereka mengklaim bahwa wanita anggun ini mendapatkan pekerjaan sebagai reporter olahraga hanya karena dia merupakan tunangan dari Iker Casillas, kiper pilihan utama Real Madrid dan timnas Spanyol.
Namun Sara adalah wanita yang tangguh. Dia selalu bisa menghibur dirinya sendiri dengan mengutip kata-kata dari Oscar Wilde: Di dunia ini, ada yang lebih buruk dari diperbincangkan, yaitu tidak diperbincangkan. (www/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Walcott Bikin Inggris Was-was
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:59 -
Shevchenko Diragukan Tampil Lawan Inggris
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:32 -
Ceko Terancam Minus Rosicky di Perempat Final
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:31 -
'Loew Sebaiknya Istirahatkan Sejumlah Bintang'
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:09 -
Carroll Akan Dimainkan Sejak Awal
Piala Eropa 17 Juni 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39