Pemain Lazio Ini 'Hajar' Copet Jalanan
Editor Bolanet | 3 Oktober 2013 14:19
- Gelandang , Ogenyi Onazi mengungkapkan bahwa baru-baru ini ia berhasil mengejar seorang pencopet dan kemudian menangkap serta membawanya ke pihak berwajib.
Ceritanya, saat itu Onazi sedang makan malam ketika ia mencurigai seseorang yang memiliki gelagat buruk terhadap turis di tempat tersebut.
Saya melihat seorang pria dan langsung memiliki firasat buruk terhadapnya. Saya tak sempat bercerita kepada saudara saya bahwa pria itu telah mengambil dompet si turis dan lari. ujar Onazi kepada Lazio Style Radio.
Onazi pun secara berani langsung mencoba mengejar pria tersebut dan akhirnya ia berhasil menjatuhkan sang pencopet.
Saya membawanya kembali ke restoran. Saya menyuruh pemilik restoran untuk menelepon polisi dan saya pun mengembalikan dompet itu kepada pemiliknya. Ia menangis dan berterima kasih karena dompet tersebut berisi uang yang banyak. lanjutnya.
Hmm, mulia sekali perbuatan pemain satu ini. Respect! [initial] (mtr/pra)
Ceritanya, saat itu Onazi sedang makan malam ketika ia mencurigai seseorang yang memiliki gelagat buruk terhadap turis di tempat tersebut.
Saya melihat seorang pria dan langsung memiliki firasat buruk terhadapnya. Saya tak sempat bercerita kepada saudara saya bahwa pria itu telah mengambil dompet si turis dan lari. ujar Onazi kepada Lazio Style Radio.
Onazi pun secara berani langsung mencoba mengejar pria tersebut dan akhirnya ia berhasil menjatuhkan sang pencopet.
Saya membawanya kembali ke restoran. Saya menyuruh pemilik restoran untuk menelepon polisi dan saya pun mengembalikan dompet itu kepada pemiliknya. Ia menangis dan berterima kasih karena dompet tersebut berisi uang yang banyak. lanjutnya.
Hmm, mulia sekali perbuatan pemain satu ini. Respect! [initial] (mtr/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 1 Oktober 2013, 10:27
-
Highlights Serie A: Sassuolo 2-2 Lazio
Open Play 29 September 2013, 23:13 -
Penyerang United ini Berniat Kembali ke Lazio
Liga Inggris 27 September 2013, 02:15 -
Klose Absen dua Pekan, Lazio Masih Beruntung
Liga Italia 27 September 2013, 01:01 -
Liverpool Incar Bintang Muda Jebolan La Masia
Liga Inggris 26 September 2013, 12:04
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39