Oscar Pamer Kegembiraan di Ruang Ganti Chelsea
Editor Bolanet | 28 Januari 2015 18:32
Seperti diketahui, Chelsea sukses melaju ke partai puncak setelah mengalahkan Liverpool 1-0 di leg kedua babak semifinal. Kemenangan tersebut membuat mereka unggul agregat 2-1.
Usai pertandingan, para pemain Chelsea memang meluapkan kegembiraannya di atas lapangan dengan membentangkan bendera kesuksesan melaju ke Wembley. Tak berhenti sampai di situ, para pemain Chelsea juga meluapkan kegembiraannya di ruang ganti pemain.
Dalam foto yang diunggah Oscar di akun Twitter pribadinya, tampak para pemain Chelsea berpose bersama. Di antaranya tampak Nemanja Matic, Diego Costa, John Terry, Thibaut Courtois hingga Mohamed Salah.
Untuk diketahui, satu gol kemenangan Chelsea tersebut diciptakan oleh Branislav Ivanovic di perpanjangan waktu. (twt/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cuadradro Setujui Tawaran Kontrak Dari Chelsea
Liga Inggris 27 Januari 2015, 23:54 -
Matic: Chelsea Punya Kualitas Untuk Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 27 Januari 2015, 22:08 -
Sia-siakan Umpannya, Fabregas Kecewa Diego Costa
Liga Inggris 27 Januari 2015, 21:46 -
Fabregas Bicara Laga Arsenal vs Chelsea di Masa Lalu
Liga Inggris 27 Januari 2015, 19:57 -
Evans Yakin Liverpool Bisa Tendang Chelsea
Liga Inggris 27 Januari 2015, 19:35
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12