Mumpung Libur, Messi Jadi Ayah Teladan
Dimas Ardi Prasetya | 7 September 2018 02:50
- Superstar Barcelona Lionel Messi menghabiskan waktunya di jeda internasional kali ini dengan mengantarkan kedua putranya berangkat sekolah.
Pekan ini roda kompetisi eropa berhenti diputar. Sebab ada agenda jeda internasional.
Sekarang waktunya bagi para pemain gabung timnas masing-masing. Akan tetapi, tidak demikian dengan Messi.
La Pulga tak gabung dengan timnas Argentina. Tim Tango sendiri rencananya akan beruji coba lawan Guatemala pada hari Sabtu ini dan lawan Kolombia pada tanggal 12 September mendatang.
Thiago dan Mateo
Nah, karena tengah menganggur itulah, Messi punya banyak waktu luang. Ia pun menggunakannya untuk mengantarkan kedua anaknya yakni Thiago dan Mateo ke sekolah.
Ia mengantarkan mereka ke sekolah pada hari Kamis (06/09) kemarin. Ia pun mengunggah kegiatannya itu di sebuah foto di Instagram.
Messi dan Tango
Masa depan Messi bersama timnas Argentina saat ini menjadi tanda tanya. Ada perkiraan ia akan pensiun setelah Tango gagal berprestasi di level internasional, lagi.
Pelatih interim Argentina yakni Lionel Scaloni sempat ditanya soal masalah ini. Namun ia tak mau berbicara banyak.
Saya sudah berbicara dengan Messi dan dari percakapan itu saya memilih skuat saya, katanya.
Kami tidak berbicara tentang apa yang bisa terjadi di masa depan. Kami tahu apa yang diwakili Messi untuk kami dan kita akan melihat apa yang terjadi di masa depan.
Berita Video
Hal apakah yang membuat atlet senam Indonesia, Rifda Irfanalutfi gak bisa move on dari Asian Games 2018?
(ig/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Tak Tutup Kans Pindah ke Barcelona
Liga Inggris 6 September 2018, 21:26 -
Latih Barca? Lopetegui: Sekarang Saya Latih Tim Terbaik Dunia
Liga Spanyol 6 September 2018, 19:34 -
Dipuji Messi, Arthur Tentu Saja Bahagia
Liga Spanyol 6 September 2018, 19:24 -
Barca Siap Jadikan Busquets Seharga 500 Juta Euro
Liga Spanyol 6 September 2018, 17:33 -
Barcelona Ingkar Janji, Jordi Alba Tunda Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 6 September 2018, 13:45
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39