Muamba Terima Gelar Doktor Kehormatan
Editor Bolanet | 14 Juli 2012 00:59
Muamba berada di Victoria Hall kota Bolton untuk menghadiri wisuda kelulusan University of Bolton.Dalam upacara itu, pihak universitas memberikan penghormatan kepada Muamba dan para dokter yang telah berusaha menyelamatkan nyawa gelandang Bolton Wanderers itu saat mengalami serangan jantung.
Dalam pidatonya, Muamba mengatakan bahwa dirinya akan berusaha keras untuk kembali bermain sepakbola. Saya semakin kuat dari hari ke hari. Tapi kondisi saya masih sangat tidak memungkinkan untuk bermain lagi saat ini.
Saya sangat berharap, dengan kemurahan Tuhan, saya bisa kembali bermain. Namun saat ini saya hanya ingin berterima kasih atas gelar Doktor yang saya terima ini. Dan ucapan ini juga mewakili semua orang yang telah membantu saya bertahan setelah mengalami serangan jantung, pungkasnya.
Muamba dan keluarganya datang ke untuk mencari suaka dan menghindari perang di Kongo. Saat itu usia Muamba sudah 11 tahun dan belum bisa berbahasa Inggris sedikit pun. Muamba lalu bergabung dengan akademi pada 2002 sebelum pindah ke Birmingham dan Bolton. (twg/hsw)
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39