Misi 'Sampingan' Munchen vs Juventus, Rusak Pesta Pogba!
Editor Bolanet | 16 Maret 2016 09:20
Ya, pada Kamis (17/3) besok, Pogba memang akan merayakan ulang tahunnya yang ke-23. Bila Juventus ke perempat final jelas itu akan menjadi kado indah bagi Pogba.
Namun tampaknya Bayern Munchen tak ingin memberikan kado indah bagi Pogba. Hal ini tampak bagaimana akun resmi Bayern Munchen merespon ucapan selamat ulang tahun dari akun Twitter resmi Juventus kepada Pogba.
Dalam kicauannya, akun Juventus memberikan ucapan selamat ulang tahun kepada Pogba. Selamat ulang tahun Paul Pogba, kicau mereka.
Tak berselang lama, akun dari Bayern Munchen pun meresponnya. Selamat ulang tahun kepada Pogba. Selamat menikmati selebrasi sekarang, kami berencana merusak pesta besok, kicau akun Bayern Munchen.
Sebagai informasi, Bayern Munchen memiliki kans untuk lolos ke perempat final setelah mereka mampu menahan imbang Juventus dengan skor 2-2 di leg pertama. Hasil imbang tanpa gol atau imbang tak lebih dari satu gol sudah cukup membawa mereka ke perempaf final. (twt/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bommel Puji Cara Allegri Tangani Juventus
Liga Italia 15 Maret 2016, 23:43 -
Bommel: Bayern Selevel di Bawah Barcelona
Liga Champions 15 Maret 2016, 23:14 -
Ingin Latih Klub, Conte Beri Isyarat ke Chelsea
Liga Inggris 15 Maret 2016, 20:11 -
Juventus Tanpa Dybala dan Marchisio Lawan Bayern
Liga Champions 15 Maret 2016, 19:21 -
Lewandowski Juga Yakin Juve Bakal Main Bertahan Lagi
Liga Champions 15 Maret 2016, 19:08
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10