Mendapat Hidayah Ramadan, Adebayor Jadi Muallaf
Editor Bolanet | 6 Juli 2015 12:34
- Striker Tottenham Hotspur, Emmanuel Adebayor membuat keputusan penting dalam kehidupan pribadinya dengan resmi beralih keyakinan ke Islam.
Sebelumnya, bomber asal Togo ini memang kerap diselimuti masalah pelik di kehidupan luar lapangannya. Bahkan, ia dikabarkan sampai bermusuhan dengan keluarganya sendiri. Tumpukan masalah inilah yang diklaim mempengaruhi merosotnya penampilan Adebayor bersama Spurs.
Rupanya, Bulan Ramadan kali ini menjadi momen bagi Adebayor untuk mendapat hidayah dan akhirnya memutuskan memeluk Islam.
Prosesi Adebayor masuk Islam pun diabadikan dalam sebuah video amatir yang memperlihatkan eks penyerang Arsenal dan Manchester City mengucapkan dua kalimat Syahadat.
Mampukah Adebayor bangkit dari keterpurukan dan tampil impresif bagi Spurs di musim depan? Kita nantikan bersama. [initial]
(yt/pra)
Sebelumnya, bomber asal Togo ini memang kerap diselimuti masalah pelik di kehidupan luar lapangannya. Bahkan, ia dikabarkan sampai bermusuhan dengan keluarganya sendiri. Tumpukan masalah inilah yang diklaim mempengaruhi merosotnya penampilan Adebayor bersama Spurs.
Rupanya, Bulan Ramadan kali ini menjadi momen bagi Adebayor untuk mendapat hidayah dan akhirnya memutuskan memeluk Islam.
Prosesi Adebayor masuk Islam pun diabadikan dalam sebuah video amatir yang memperlihatkan eks penyerang Arsenal dan Manchester City mengucapkan dua kalimat Syahadat.
Mampukah Adebayor bangkit dari keterpurukan dan tampil impresif bagi Spurs di musim depan? Kita nantikan bersama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Manchester United Tak Cukup Besar Untuk Hugo Lloris'
Liga Inggris 5 Juli 2015, 17:34 -
Transfer Luka Modric Juga Hindari Pajak?
Liga Eropa Lain 5 Juli 2015, 15:38 -
Ngebet Lamela, Inter Milan Siap Relakan Shaqiri
Liga Italia 4 Juli 2015, 20:20 -
Tak Lagi Minati Lloris, MU Siapkan Valdes
Liga Inggris 1 Juli 2015, 14:48 -
Terbang ke Madrid, Direktur Spurs Selesaikan Transfer Bek Belgia
Liga Spanyol 1 Juli 2015, 14:41
LATEST UPDATE
-
Profil dan Biodata Septian Bagaskara: Dari Kediri untuk Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 10:21 -
Sederet Data Fakta Jelang Australia vs Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:46 -
Calafiori Wujudkan Mimpi Main di Liga Champions Bersama Arsenal
Liga Inggris 20 Maret 2025, 09:45 -
Eliano Reijnders: Si Mungil di Timnas Indonesia, Siap Hadapi Australia?
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40