Menang Taruhan, Ronaldo Potong Rambut Reporter Jerman

Editor Bolanet | 9 Juli 2014 10:24
Menang Taruhan, Ronaldo Potong Rambut Reporter Jerman
Ronaldo. (c) AFP
- Sebuah foto lucu belum lama ini diunggah oleh seorang reporter Bild, Henning Feindt, di akun Twitter miliknya, tak lama usai mempermalukan di semifinal Piala Dunia.

Feindt menghabiskan sepanjang laga bersama legenda Brasil, , yang menjadi saksi kehebatan Miroslav Klose mencetk gol sekaligus memecahkan rekor sebagai pencetak gol terbanyak di sepanjang sejarah Piala Dunia, yang sebelumnya dipegang olehnya.



Namun demikian, Ronaldo tampaknya tidak terlalu terganggu dengan hal tersebut. Ia justru dengan senang hati memotong rambut Feindt, yang mengaku kalah taruhan dengan sang legenda.

Brasil sendiri akhirnya kalah 1-7 dari Jerman dan harus mengubur impian mereka bermain di final Piala Dunia 2014. [initial]


 (twi/rer)