Media Jerman Anggap Inggris Jiplak Kostum Mereka
Editor Bolanet | 21 Mei 2013 20:46
Inggris berganti apparel dari Umbro ke Nike mulai tahun ini. Jersey baru mereka yang kebetulan bersamaan dengan ulang tahu ke-150 FA. Jersey baru itu terkesan simpel dan 'bersih'.
Kaos putih bersih dengan lingkar leher berwarna hitam menjadi pilihan kali ini. Sayangnya, media Jerman menganggap jersey itu sebagai jiplakan atas kostum mereka.
Jika dilihat sekilas, memang bisa dilihat kemiripan besar antara jersey Inggris saat ini dan Jerman saat itu. Harian Jerman Bild adalah yang paling kejam dalam memberikan kritikan.
Bild menyebut Inggris sudah putus asa untuk bisa mendapat trofi lagi, karenanya, mereka meniru kostum Jerman yang lebih kaya trofi. Siapa yang tidak bisa melihat bahwa itu adalah jersey yang sama dengan yang dipakai Beckenbauer dkk? sindir Bild.
Mantan penyerang timnas Inggris Gary Lineker pun tak ketinggalan memberikan sedikit sentilan lewat Twitter. Langkah cerdas dari FA dan Nike yang sedikit meniru Jerman. Andai saja kami bisa mengalahkan mereka... (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 17 Mei 2013, 04:03
-
Khedira, German Football Ambassador 2013
Liga Spanyol 15 Mei 2013, 08:00 -
Del Bosque Mundur Setelah Piala Dunia 2014
Piala Dunia 27 April 2013, 08:30 -
Joachim Loew: Transfer Gotze Mencurigakan
Liga Champions 25 April 2013, 22:59 -
Madrid Inginkan Julian Draxler
Liga Champions 16 April 2013, 20:31
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10