Martins Abadikan Jersey Klub Sebagai Kain Pelapis Kursi
Editor Bolanet | 11 Juli 2013 13:30
Pemain 28 tahun itu telah delapan kali berganti klub sejak meninggalkan tanah kelahirannya pada 2000 silam. Delapan tim itu adalah , , , , Rubin Kazan, Birmingham City, , dan sekarang Seattle Sounders.
Tentunya untuk mengenang jika ia pernah bermain di sebuah klub, seorang pemain memiliki cara sendiri. Uniknya, Martins melakukannya dengan memakai jersey klub yang pernah dikenakannya sebagai kain pelapis untuk kursi ruang makan rumahnya.
Tak hanya klub, jersey tim nasional yang pernah menempel di tubuhnya pun tertempel rapi sebagai kain pelapis kursi. Di bagian belakang pun tertera nama dan nomor punggung yang Martins kenakan di setiap klub.
Pemain yang terkenal dengan gaya selebrasi saltonya itu memamerkan kursi-kursi tersebut di akun pribadinya di jejaring sosial foto, Instagram. Sungguh ide yang mengagumkan. [initial]
(mtr/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Jadi Lakon Utama Sebuah Buku Anak-anak
Bolatainment 10 Juli 2013, 17:10 -
Assou-Ekotto: Paulinho? Saya Tak Pernah Mendengar Namanya
Bolatainment 10 Juli 2013, 16:40 -
Belize Minta Fans Patungan Biayai Timnas Ikut Piala Emas
Bolatainment 10 Juli 2013, 15:30 -
Coentrao Dituduh Menyuap Untuk Lulus Ujian SIM
Bolatainment 10 Juli 2013, 14:30 -
Ayah Terry Didakwa Lakukan Penyerangan Berbau Rasial
Bolatainment 10 Juli 2013, 12:50
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39