Marcelo Bielsa Mampu Repotkan Liverpool, Netizen: Bolehlah Tahun Depan Latih MU
Aga Deta | 13 September 2020 09:20
Bola.net - Leeds United menelan kekalahan dari Liverpool di pekan perdana Premier League. Meski begitu, Leeds bisa dibilang sudah berhasil merepotkan sang juara bertahan di kandangnya.
Leeds menantang tuan rumah Liverpool di Anfield, Sabtu (12/9/2020). Dalam pertandingan tersebut, Leeds dipaksa menyerah dengan skor 3-4.
Liverpool sebetulnya tampil menekan dalam pertandingan ini. Mereka bisa mencetak gol melalui hattrick Mohamed Salah dan aksi Virgil van Dijk.
Namun Leeds, yang berstatus sebagai tim promosi justru pantang menyerah. Mereka bisa mencetak tiga gol melalui Jack Harrison, Patrick Bamford dan Meteusz Klich.
Leeds memang pulang dari Anfield dengan tangan hampa. Namun, Marcelo Bielsa selaku sang pelatih mampu membuat anak buanya bermain cukup spartan dalam pertandingan ini.
Warganet di media sosial Twitter pun menunjukkan beragam pujian terhadap Bielsa. Berikut beberapa di antaranya.
Bikin Juara Bertahan Keteteran
Angkat Topi
Gantikan Ole?
Fans MU Ketar-Ketir
Bikin Senam Jantung
Gegenpressing Kalah
Gak Ada Obat
Sumber: Twitter
Baca Juga:
- 6 Statistik Menarik dari Kemenangan Liverpool atas Leeds United
- Hasil dan Klasemen Pekan Pertama Premier League 2020/21: Arsenal di Pucuk
- Selebrasi Spesial Mohamed Salah, Tribut untuk Rekannya dari Mesir yang Pensiun karnea
- 5 Pelajaran dari Laga Liverpool vs Leeds United: The Reds Wajib Beli Pemain Baru!
- Virgil van Dijk: Leeds United Sangat Merepotkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Liverpool vs Leeds United
Liga Inggris 12 September 2020, 22:02 -
Link Live Streaming Liverpool vs Leeds United di Mola TV
Liga Inggris 12 September 2020, 21:30 -
Prediksi Liga Inggris: Liverpool Diragukan, Man City Favorit, MU Bisa Mengejutkan
Liga Inggris 12 September 2020, 18:15 -
Update Transfer Thiago Alcantara: Jurgen Klopp Hanya Bisa Mengulang Jawaban Lama
Liga Inggris 12 September 2020, 17:10 -
5 Pemain Leeds United yang Bisa Bikin Malu Liverpool di Pekan Perdana Liga Inggris
Liga Inggris 12 September 2020, 16:49
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39