Logo Mereka Dianggap Jelek, Zenit Serang Media Inggris
Editor Bolanet | 13 April 2016 02:20
Sebelumnya Daily Mail merilis artikel yang memuat 10 logo klub sepakbola terjelek di dunia. Dalam daftar ini terdapat beberapa klub ternama, mulai dari Napoli, Hamburg, Wolfsburg, hingga Zenit.
Merasa tak terima logo mereka dicap jelek, Zenit pun membalasnya lewat Twitter dengan mengunggah gambar logo Daily Mail yang dilengkapi caption, 'Inilah 10 logo suratkabar terburuk sepanjang masa'
Well, friksi kedua pihak tak berhenti sampai di sini saja setelah Daily Mail membalasnya dengan argumentasi bahwa mereka lebih logo Zenit sebelumnya yang dilengkapi sebuah perisai lingkaran dan bola sepak, dibanding logo saat ini yang 'hanya' menyisakan visualisasi kata-kata Zenit dalam abjad Rusia.
Tak mau kalah juga, Zenit pun ikut membalasnya dengan berkata, 'jujur, kami juga lebih memilih logo lama kalian' lengkap dengan gambar logo lama Daily Mail.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Jelang Jamu PSG, Penggawa Man City Malah Asyik Ngebut dan Ngedrift
- Ngerap di Konferensi Pers, Wenger Ejek Fans Arsenal
- Jalannya Dihalangi, Ronaldo Semprot Kameramen dengan Bunyi Klakson Super Keras
- Deretan Parodi Foto Hampir Bugil Ronaldo cs di Real Madrid
- Terry Tanggung Biaya Pemakaman Fans Cilik Chelsea
- Empat Pemain Tiga Bola, Inilah Skill Juggling Istimewa Bintang Bayern
- Media Dunia Tertipu Kabar Cukur Paksa Rambut Anti-Islam di Arab
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Serangan Balasan, Pique Ejek Status Pemain Cadangan Arbeloa
Liga Spanyol 10 April 2016, 10:10 -
Sempat Tertinggal Oleh Gol Torres, Barca Diejek Legenda Madrid
Liga Champions 6 April 2016, 08:43 -
Madrid Menangi El Clasico, Kakak Ronaldo Ejek Pique
Liga Spanyol 5 April 2016, 02:02 -
Jualan Buah Pear, Mignolet Panen Bully dari Netizen
Bolatainment 31 Maret 2016, 08:31 -
Berbelasungkawa Atas Kepergian Cruyff, Liverpool Malah Dibully
Bolatainment 25 Maret 2016, 07:17
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40