Logo Jersey Timnas Spanyol Ternyata Salah
Editor Bolanet | 14 November 2013 18:49
Logo dalam jersey Spanyol itu merupakan emblem Kerajaan Spanyol. Dengan kata lain, logo itu juga mewakili monarki Spanyol, sesuai konstitusi mereka.
Namun ada kesalahan minor yang nyaris tak terdeteksi dalam beberapa tahun terakhir. Emblem Spanyol merupakan gabungan dari beberapa emblem lain dari berbagai area Spanyol (Asturia, Galicia, Catalan, dsb).
Ternyata logo di tengah (perisai dengan tiga Fleur de Lis) dalam jersey sebelumnya salah. Harusnya perisai itu tidak berbentuk 'perisai' tetapi hanya bentuk oval saja. Yang ditunjukkan dalam logo yang salah itu (dengan latar belakang biru) adalah emblem keluarga bangsawan Bourbon dari Prancis.
Kesalahan tersebut ditemukan oleh sejarawan Rafael Salazer. Meski Salazer sudah mengirim surat kepada RFEF pada 2010, perbaikan logo itu baru dilakukan kali ini, lewat jersey Piala Dunia 2014. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Spanyol Dilarang Berfoto Dengan Diktator
Piala Dunia 13 November 2013, 21:02 -
Ramos Pede Spanyol Juara Piala Dunia Lagi
Piala Dunia 13 November 2013, 20:26 -
Juan Mata: Fantastis Bila Kembali Masuk Skuat Piala Dunia
Piala Dunia 13 November 2013, 20:04 -
Juan Mata: Inggris Calon kuat Juara Piala Dunia
Piala Dunia 13 November 2013, 15:56 -
Timnas Spanyol Dituduh Wakili Diktator
Piala Dunia 13 November 2013, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39