Liverpool, Chelsea, dan Tottenham Dapat Jersey Spesial dari Nike, Seperti Apa Penampakannya?
Ari Prayoga | 28 Januari 2021 09:30
Bola.net - Perusahaan apparel raksasa Amerika Serikat, Nike baru saja merilis koleksi terbarunya, yakni jersey spesial untuk tiga klub Premier League, yakni Liverpool, Chelsea, dan Tottenham.
Ketiga klub ini mendapat jersey spesial yang mengambil inspirasi dari budaya sneaker andalan Nike, yakni Air Max. Alhasil, ketiga jersey spesial ini pun menjadikan Air Max sebagai corak utamanya.
Jersey Liverpool mengambil inspirasi dari corak Air Max 90 OG, dengan menggunakan abu-abu dan hitam sebagai warna utama. Logo swoosh Nike konvensional digantikan dengan logo Nike Air.
Sementara itu, jersey Chelsea yang berwana putih mengambil inspirasi dari model Air Max 180 OG, tentu disertai logo 180 di bagian dada. Klub London lainnya, Tottenham mendapat jersey yang mengambil inspirasi dari Air Max 95 OG.
Berikut penampakan jersey spesial Nike Air Max untuk Liverpool, Chelsea, dan Tottenham selengkapnya.
Punya Tottenham juga tak kalah kerennya
Putih elegan
Bikin kepercayaan diri meningkat
Sangat fashionable!
Kece badai!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Chelsea vs Wolverhampton, 28 Januari 2021
Liga Inggris 27 Januari 2021, 22:49 -
Pesan Berkelas Bos Liverpool Jurgen Klopp untuk Lampard yang Baru Dipecat Chelsea
Liga Inggris 27 Januari 2021, 22:24 -
Lihat Lampard Dipecat, Solskjaer Bersyukur Masih Dipercaya MU
Liga Inggris 27 Januari 2021, 19:40 -
Tammy Abraham Beri Pembelaan untuk Rudiger, Soal Apa?
Liga Inggris 27 Januari 2021, 17:36 -
5 Tugas Berat Thomas Tuchel Sebagai Pelatih Baru Chelsea
Editorial 27 Januari 2021, 17:15
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39