Live Streaming MPL Indonesia Season 7, Minggu 28 Februari 2021: Melihat Aksi EVOS dan Alter Ego
Gia Yuda Pradana | 28 Februari 2021 13:56
Bola.net - Dua pertandingan menarik bakal tersaji di hari ketiga pekan pertama MPL Indonesia Season 7, Minggu (28/2/2021). EVOS Legends bakal menghadapi Aura Fire, sedangkan Alter Ego bakal menantang Geek Fam.
Pertandingan MPL Season 7 hari ini bakal dimulai dengan pertempuran antara EVOS Legends dan Aura Fire. EVOS Legends, yang kalah 1-2 dari Bigetron Alpha, Sabtu (27/2/2021), tentu mengincar poin pertama mereka dalam laga ini.
Namun, Antimage dkk. tidak akan begitu aja bisa meraih kemenangan dengan mudah. Aura Fire yang baru akan memainkan gim pertama mereka tentu sangat termotivasi setelah dalam dua hari pertama hanya menjadi penonton saja.
Sementara itu, Alter Ego bakal berhadapan dengan Geek Fam pada gim kedua hari ini. Dua tim yang meraih hasil berbeda kala menghadapi RRQ Roshi dalam laga pertamanya di regular season 7 ini tentu punya motivasi tersendiri untuk meraih kemenangan.
Geek Fam yang kalah 1-2 dari RRQ pada Jumat (26/2/2021) tentu ingin bangkit dan meraih poin pada kesempatan kedua yang mereka miliki. Namun, Alter Ego yang justru berhasil menang 2-0 atas RRQ tak ingin melepaskan momen untuk bisa melanjutkan hasil positif mereka pada gim pertama.
Dua gim yang digelar pada MPL Season 7 pada hari ini dijamin akan sangat menarik. Bolaneters bisa menikmati keseruan keempat tim bertanding melalui live streaming dengan mengikuti panduan di bawah ini.
Link Live Streaming
Minggu 28 Februari 2021
- 14.30 WIB: EVOS Legends vs Aura Fire
- 17:00 WIB: Alter Ego vs Geek Fam
Klik di sini untuk mendapatkan link live streaming pertandingan MPL Season 7.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Jadwal MPL ID Season 7, Minggu 28 Februari 2021: Alter Ego Menang Lagi?
- Branz dan Wizz Bersinar di Hari Pertama Pekan Pedana MPL ID Season 7
- Live Streaming MPL Season 7, Sabtu 27 Februari 2021: Ada Duel Alter Ego Vs RRQ
- Klasemen MPL ID Season 7: Persaingan Bigetron Alpha dan RRQ Hoshi
- Jadwal MPL Season 7 Pekan Pertama, 26-28 Februari 2021
- Live Streaming MPL Season 7, Jumat 26 Februari 2021: Tonton Aksi RRQ Hoshi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tapak Tilas Sylvano Comvalius: Pecahkan Rekor Gol Liga Indonesia Lalu Bapuk
Bola Indonesia 27 Februari 2021, 17:43 -
Cerita Tentang Microwave di Ruang Ganti Chelsea: Dipakai Hangatkan Sepatu
Liga Inggris 27 Februari 2021, 17:15 -
Zlatan Ibrahimovic: Kenangan Indah di MU dan Tulang Punggung AC Milan
Liga Eropa UEFA 27 Februari 2021, 14:17 -
Manchester United vs AC Milan: Jaminan Laga Seru, 10 Laga Tanpa Hasil Imbang!
Liga Eropa UEFA 27 Februari 2021, 13:44 -
Live Streaming MPL Season 7, Sabtu 27 Februari 2021: Ada Duel Alter Ego Vs RRQ
Lain Lain 27 Februari 2021, 09:26
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39