Leo Messi Wujudkan Mimpi Bocah Jersey Kresek
Editor Bolanet | 25 Februari 2016 20:44
Semenjak gambar Murtaza mengenakan jersey kresek tersebut meledak di internet, satu-persatu mimpi sang bocah mulai terwujud. Salah satunya adalah keinginannya untuk memiliki jersey asli milik Messi.
Setelah beberapa pekan lalu mendapatkan jersey Messi di , kini Murtaza telah memiliki jersey Messi saat membela Argentina. Bahkan, jersey timnas Argentina ini merupakan pemberian langsung dari sang mega bintang.
Simak keceriaan wajah Murtaza saat mengenakan jersey Messi dalam foto berikut:
Nah, praktis kini tinggal satu mimpi dari Murtaza yang belum terwujud. Mimpi tersebut adalah untuk bertemu dengan Messi secara langsung. Ia mesti bersabar karena pihak-pihak terkait sedang mengatur untuk mewujudkan mimpinya tersebut.
Semoga bisa bertemu dengan Messi ya Murtaza. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Sebut Barca Menang Beruntung
Liga Champions 24 Februari 2016, 22:37 -
Hancur oleh Barca, Arsenal Fokus Lawan MU
Liga Inggris 24 Februari 2016, 22:28 -
Messi Ingin Barcelona Boyong Ever Banega
Liga Spanyol 24 Februari 2016, 22:24 -
Messi: Persahabatan Buat Kami Bermain Seperti Ini
Liga Spanyol 24 Februari 2016, 20:39 -
Capek Hajar Arsenal, Barca Libur Dua Hari
Liga Inggris 24 Februari 2016, 19:24
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39