Lakukan Selebrasi Arogan, Pemain Prancis ini Disebut Bodoh
Editor Bolanet | 16 Oktober 2014 09:40
Les Bleus menjalani pertandingan leg kedua yang digelar hari Rabu waktu setempat, dengan keunggulan 2-0 yang sebelumnya mereka raih di kandang sendiri.
Namun tuan rumah dengan cepat mencetak tiga gol untuk membuat Prancis terancam tak lolos ke turnamen, kecuali mereka membuat satu gol.
Tiga menit menjelang duel usai, Kurzawa sukses mencetak gol melalui sundulan dan Prancis nampaknya tinggal sedikit lagi akan lolos ke turnamen yang bakal digelar di Rep.Ceska tahun depan.
Kurzawa kemudian dengan arogan merayakan golnya tersebut dengan membuat tanda hormat tepat di depan pemain Swedia, John Guidetti. Aksi tersebut lantas bakal disesali sang bek Prancis, lantaran tak berapa lama, Oscar Lewicki kembali mencetak gol untuk tuan rumah.
Skor akhir pertandingan menjadi 4-1 dan Prancis akhirnya tersingkir dari babak kualifikasi. Ditambah lagi, selebrasi Kurzawa sebelumnya juga dibalas dengan cara serupa oleh Lewicki.
Ketika anda melihat sikap Kurzawa, ia orang yang bodoh. Anda tidak habis pikir, di mana pikirannya ketika melakukan itu, tutur Domenech pada Le Monde.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Baca Juga:
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prancis Belum Kalah, Deschamps Mengaku Puas
Piala Eropa 15 Oktober 2014, 22:33 -
Highlights Friendly: Armenia 0-3 Prancis
Open Play 15 Oktober 2014, 01:52 -
Review: Prancis Lanjutkan Kemenangan
Piala Eropa 15 Oktober 2014, 01:30 -
Masih Cedera, Benzema Bisa Absen Lawan Armenia
Piala Eropa 14 Oktober 2014, 14:26 -
Gemilang di Usia Muda, Deschamps Puji Pogba dan Varane
Piala Eropa 13 Oktober 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39