Ketika Kopites Indonesia Bertemu Langsung dengan Lallana dan Lambert
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 14:27
Pada acara tersebut, para penggemar dari Indonesia mendapatkan kesempatan untuk bertemu dengan para bintang The Reds, yakni Adam Lallana dan Rickie Lambert. Selain itu, para penggemar dapat berpartisipasi dalam kegiatan pelukisan wajah, booth foto, dan video game sepakbola.
Kami sangat bersemangat untuk menyelenggarakan acara yang sangat spesial ini dengan pemain Liverpool Adam Lallana dan Rickie Lambert sebagai cara untuk merayakan kemitraan Dunkin' Donuts dan Baskin-Robbins dengan klub ini, dan memberikan kembali kepada para penggemar kami di Indonesia dan di seluruh rantau, ucap Celia Ho, Manajer Pemasaran Lapangan, Asia Tenggara untuk Dunkin' Donuts dan Baskin-Robbins.
Liverpool benar-benar merupakan salah satu klub sepak bola yang paling bersejarah dan terkenal di dunia, dan kami tidak sabar lagi menunggu menyaksikan mereka bertanding melawan Malaysia XI selama kunjungan mereka ke Kuala Lumpur. Kami senang sekali dapat membagikan keseruan acara ini dengan para penggemar Dunkin' Donuts dan Baskin-Robbins kami. lanjutnya.
Skuat Liverpool sendiri direncanakan bakal menggelar laga persahabatan kontra tim Malaysia XI di Stadion Bukit Jalil Kuala Lumpur pada Jumat (24/7) malam nanti. (prl/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Coutinho, Firmino Siap Berikan Yang Terbaik Bagi Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 23:07 -
Coutinho Pengaruhi Firmino Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 22:47 -
Firmino Yakin Bisa Beradaptasi Dengan Baik di Inggris
Liga Inggris 23 Juli 2015, 22:09 -
Istanbul 2005 Jadi Alasan Firmino Suka Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 21:45 -
Carragher: Firmino Bisa Menjadi Seperti Suarez Atau Aquilani
Liga Inggris 23 Juli 2015, 15:54
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39