Ketahuan Selingkuh Lagi, Ryan Giggs Ditinggal Istrinya
Editor Bolanet | 2 Mei 2016 22:40
Menurut pemberitaan The Sun dan The Mirror, Giggs dan Stacey sudah berpisah sejak tiga bulan silam. Alasannya simpel; Giggs kembali main mata dengan wanita lain. Kali ini Giggs disebut selingkuh dengan salah satu pelayan di restoran yang dimilikinya.
Giggs dan Stacey sampai saat ini masih tinggal serumah demi dua anak mereka namun disebut akan segera menjalani persidangan perceraian mereka. Kabarnya, Giggs bisa kehilangan separuh dari hartanya saat ini dalam perceraian itu.
Ini bukan kali pertama Giggs menjalani hubungan selingkuh. Pada 2011, Giggs kedapatan selingkuh dengan istri adiknya sendiri selama delapan tahun. Bukan itu saja, Giggs juga pernah menjalin hubungan selingkuh dengan model seksi Imogen Thomas.
Setelah dua kali menghadapi ulah selingkuh Giggs, Stacey dikabarkan sudah kehabisan kesabaran. Giggs yang saat ini diperkirakan memiliki kekayaan sebesar 40 juta pound bisa kehilangan separuhnya dalam perceraian. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Leicester City: Skor 1-1
Liga Inggris 1 Mei 2016, 22:04 -
Mourinho Tetap Terima Bayaran Meski Tak Jadi ke MU
Liga Inggris 1 Mei 2016, 16:33 -
Wenger Minta Maaf pada Fans Arsenal
Liga Inggris 1 Mei 2016, 16:20 -
Pemain Leicester Ini Ternyata Pernah Ditolak MU
Liga Inggris 1 Mei 2016, 15:21 -
Louis van Gaal: Saya Pelatih MU Musim Depan
Liga Inggris 1 Mei 2016, 14:44
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39