Kentang Goreng dan Burger Pulihkan Semangat Wales
Editor Bolanet | 19 Juni 2016 21:00
Sebelumnya, Wales kalah atas Inggris dengan skor 2-1 di Euro 2016. Sempat unggul dari gol Gareth Bale, Wales harus mengakui keunggulan Inggris yang membalas lewat gol Jamie Vardy dan Daniel Sturridge.
Kami sangat kecewa setelah pertandingan, terutama karena kalah dengan cara seperti itu, sungguh menyakitkan. Sehari setelah itu kami keluar makan siang sebagai sebuah tim. Kami punya makanan yang bagus dan suasana yang berbeda degan di hotel, buka Bale.
Burger dan kentang goreng nampaknya telah membantu kami menemukan kembali semangat kami. Ini hal yang bagus untuk kembali mendapatkan keceriaan dalam hati setiap pemain. Kami memiliki makan penutup yang enak, ada pancake dan nutella, sambungnya.
Pemain yang membela Real Madrid ini mengaku sudah memiliki rencana untuk kembali mengulang hal yang sama usai pertandingan melawan Rusia. Tapi saya belum tahu apa yang akan kita makan jika bisa mengalahkan Rusia, tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Wales Tercipta Karena Joe Hart 'Takut' Gareth Bale
Commercial 17 Juni 2016, 15:00 -
Hodgson: Gol Bale Ubah Jalannya Laga
Commercial 17 Juni 2016, 06:51 -
Meski Kecewa Wales Kalah, Bale Puji Perjuangan Rekan-rekannya
Commercial 17 Juni 2016, 06:41 -
Gawangnya Dijebol Bale, Hart Sebut Dirinya Penjahat
Commercial 17 Juni 2016, 06:12 -
Meski Menang, Sturridge Minta Inggris Tetap Fokus
Commercial 17 Juni 2016, 00:27
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39