Kemegahan Ligue 1 Bisa Anda Saksikan di B Channel
Editor Bolanet | 11 September 2012 16:40
B Channel dengan bangga mempersembahkan event kompetisi pertandingan sepak bola liga Perancis atau yang lebih dikenal sebagai Ligue 1.
Banyak klub dan pemain bintang sepakbola dunia yang bermain di event spektakuler ini, bintang lama pun mulai melirik kompetisi negeri Anggur ini. Sebut saja Pastore ataupun Salomon Kalou.
Tak hanya itu, pemain-pemain berbakat seperti Yann M Vila yang merumput di Rennes, Yoan Gourcuff, Michel Bastos dan Lisandro Lopez merumput di Lyon, akan semakin memperketat dalam perebutan gelar juara Liga Prancis (Ligue 1).
“Karena itulah, B Channel akan menayangkan siaran langsungnya 6 pertandingan dalam 1 minggu, setiap hari Sabtu, Minggu, dan Senin dinihari mulai tanggal 15 September 2012, untuk memuaskan dahaga para pecinta sepakbola dan turut serta dalam meramaikan siaran sepak bola dunia di tanah air,” Ujar Bapak Panca Barisman, GM Programming B Channel.
Selain menyaksikan penampilan pemain-pemain bintang di atas, pemirsa juga bisa melihat kemegahan klub-klub besar lainnya di Ligue 1 seperti: Montpellier, Lille, Paris Saint-Germain, Olympique de Marseille, Olympique de Lyonnais, Valenciennes FC, Bordeaux, Bastia, Ajaccio, Nancy, Lorient, Toulouse, Evian TG, Sochaux, Saint-Entienne, Brest, Nice, Reims, Rennes, dan Troyes yang akan bertanding dengan gegap gempita dan dengan sportifitas tinggi
“Dengan demikian, kehadiran Ligue 2 di B Channel ini, diharapkan dapat menjadi alternative tontonan yang menarik dan dapat meningkatkan semangat dunia persepakbolaan Indonesia ke tingkat yang lebih tinggi. Sebagaimana Motto B Channel, yaitu menjadi inspirasi keluarga anda,” Lanjut Bapak Panca Barisman
Selain permainan yang cantik yang dapat kita saksikan pada laga-laga di Liga Perancis (Ligue-1), B Channel juga akan menghadirkan komentator-komentator bola yang cukup handal dan disegani di Indonesia, dan dengan bintang tamu yang menarik tentunya untuk anda simak dan saksikan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gattuso: Serie A Akan Kembali Berjaya
Liga Italia 10 September 2012, 21:15 -
Bojan: Saya Bukan Pengganti Ibra
Liga Italia 10 September 2012, 20:45 -
Ronaldo Hampir Tinggalkan Madrid?
Liga Spanyol 10 September 2012, 20:00 -
Tiga Klub Siap Menampung Fabregas
Liga Spanyol 10 September 2012, 16:04 -
Rebut Maicon, City Kalahkan Madrid,Chelsea dan PSG
Liga Inggris 10 September 2012, 12:20
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10