Jerman Rusakkan Trofi Piala Dunia
Editor Bolanet | 21 Juli 2014 04:47
Dalam pesta perayaan kemenangan itu, Jerman ternyata merusakkan trofi Piala Dunia. Hal itu disampaikan langsung oleh Presiden Federasi Sepakbola Jerman (DFB) Wolfgang Niersbach.
Ada secuil kecil trofi emas itu yang jatuh ketika tengah dipegang para pemain timnas. Namun DFB siap bertanggung jawab untuk memperbaikinya.
Ada bagian kecil dari trofi Piala Dunia yang terlepas. Tapi jangan khawatir. Kami memiliki spesialis yang akan memperbaikinya. Kami sudah melakukan investigasi untuk mengetahui siapa yang merusakkannya, tetapi penyelidikan itu tidak membuahkan hasil, terang Niersbach kepada Die Welt.
Trofi asli Piala Dunia bernilai sekitar sepuluh juta euro. Namun kemungkinan besar yang dirusakkan timnas Jerman adalah replika yang diberikan FIFA kepada setiap pemenang. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klose Rencanakan Pensiun Tahun 2015
Liga Italia 20 Juli 2014, 23:22 -
Kramer Lakukan Negosiasi Dengan Napoli
Liga Eropa Lain 20 Juli 2014, 16:49 -
Wenger Berharap Tuah Juara Jerman Menular ke Arsenal
Liga Inggris 20 Juli 2014, 08:15 -
Ibra Dukung Keputusan Lahm Pensiun
Piala Dunia 19 Juli 2014, 17:51 -
Kroos Tak Peduli Dengan Golden Ball Messi
Piala Dunia 19 Juli 2014, 11:21
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39