Jerman Juara, Petani Ini Ciptakan Labirin Raksasa
Editor Bolanet | 22 Juli 2014 06:26
Ulli dan Corrine Ersnt. Itulah nama sepasang petani tersebut. Mereka tinggal di daerah Utting, di Bavaria. Mereka menciptakan labirin raksasa di ladang mereka yang luasnya mencapai 18 ribu meter persegi!
Hebatnya lagi, mereka bisa membentuk labirin tersebut menjadi sebuah gambar raksasa seorang pemain yang tengah melakukan tendangan akrobatik dengan latar belakang bendera Brasil. Tak lupa, mereka juga menambahkan tiga bendera, yakni , dan .
Bendera-bendera itu disesuaikan pula dengan hasil Piala Dunia kemarin. Jerman diberi ukuran paling besar karena menjadi juara 1, sementara Argentina berukuran sedang dan Belanda berukuran kecil.
Kedua petani tersebut menggarap labirin raksasa tersebut sejak bulan April lalu. Kini, mereka mempersilakan masyarakat umum untuk bermain di ladang tersebut. Namun, mereka berencana hanya akan membuka labirin tersebut hingga akhir September mendatang.
Tertarik untuk bermain di labirin ini? (mtr/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kroos Jelaskan Proses Transfernya ke Madrid
Liga Champions 21 Juli 2014, 22:36 -
Thomas Muller Tampil Cantik Mengenakan Gaun Wanita
Bolatainment 21 Juli 2014, 12:25 -
Jerman Rusakkan Trofi Piala Dunia
Bolatainment 21 Juli 2014, 04:47 -
Klose Rencanakan Pensiun Tahun 2015
Liga Italia 20 Juli 2014, 23:22 -
Kramer Lakukan Negosiasi Dengan Napoli
Liga Eropa Lain 20 Juli 2014, 16:49
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39