Jepang Juara Piala Dunia Sepak Bola Robot
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 22:11
Setelah beberapa tahun lalu timnas sepak bola perempuan Jepang menjadi juara Piala Dunia. Kini giliran robot-robot asal Jepang yang menjuarai Piala Dunia.
Baru-baru ini delegasi dari Universitas Chiba, Jepang, sukses memenangkan Robo Cup ke-19 yang digelar di Hefei, Tiongkok. Mereka menyisihkan 2.000 peserta yang tersebar di 47 negara.
Bagaimana keseruan robot-robot ini dalam bermain bola?. Apakah mereka akan menari seperti Peter Crouch saat mencetak gol?. Saksikanlah dalam video berikut ini Bolaneters.
[initial] (bola/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlight Final Piala Dunia Wanita 2015: Amerika Serikat 5-2 Jepang
Open Play 6 Juli 2015, 09:46 -
Bantai Jepang, Amerika Serikat Juara Piala Dunia Wanita
Piala Dunia 6 Juli 2015, 09:38 -
Penyelamatan Scorpion Kick ala Kiper Jepang
Open Play 1 Juni 2015, 12:38 -
Salut, Pemain Ini Lindungi Gol Rekan Satu Timnya
Open Play 1 April 2015, 11:31 -
Halilhodzic Resmi Tangani Jepang
Piala Dunia 12 Maret 2015, 20:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23