Jelang ke Barca, Neymar Amankan Hak Pencitraan Diri
Editor Bolanet | 31 Mei 2013 22:07
Goyen Global merupakan perusahaan baru yang dipimpin oleh Simon Oliveira. Ia adalah sosok yang pernah bekerja dalam hak pencitraan diri David Beckham, Cristiano Ronaldo, Lewis Hamilton dan Jose Mourinho.
Neymar sebelumnya sudah pernah menandatangani deal serupa dengan 9ine. Belum jelas bagaimana deal baru dengan Doyen ini akan memengaruhi deal pencitraan dirinya dengan 9ine.
Fokus utama kami adalah mengembangkan profil Neymar di Asia. Kami percaya dia memiliki potensi besar di sana. Kami sudah tak sabar bekerja dengan tim Neymar. Bukan saja karena dia adalah talenta istimewa, tetapi juga karena etos kerja tinggi yang dimilikinya, jelas Oliveira.
Sementara itu, Neymar yang segera bergabung dengan Barcelona FC tak kalah gembira dengan kerjasama baru ini. Saya senang bisa bekerjasama dengan Doyen. Mereka akan menjadi bagian tim saya dan kami akan bekerja semaksimal mungkin, urai Neymar. [initial]
Pellegrini: Saya Hampir Latih Barca
'Barca Tak Berniat Jual Fabregas'
Valdes Ingin Hengkang Karena Tekanan Besar di Barca (sp/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
30 Juta Euro Plus Torres Untuk Cavani
Liga Champions 30 Mei 2013, 22:00 -
Berapa Nomor Punggung Neymar di Barca?
Bolatainment 30 Mei 2013, 20:15 -
Senin, Barcelona Presentasikan Neymar
Liga Spanyol 30 Mei 2013, 15:10 -
Neymar: La Furia Roja Terbaik di Dunia
Piala Dunia 30 Mei 2013, 13:40 -
Bayern Prioritaskan Gotze Ketimbang Neymar
Liga Eropa Lain 30 Mei 2013, 12:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23