Jadi Pemain Brasil Paling Sukses, Dani Alves 'Ejek' Pele
Editor Bolanet | 24 Mei 2016 14:15
Dan baru-baru ini yang menjadi 'korban' keusilan bek kanan Barcelona tersebut adalah legenda sepakbola Brasil, Pele.
Dalam sebuah video yang ia posting lewat akun instagram-nya, Alves 'mengejek' Pele setelah ia melewati catatan sang legenda. Dua gelar yang ia raih musim ini bersama Barcelona menjadikan Alves sebagai pemain Brasil dengan koleksi trofi terbanyak, 30 trofi. Jumlah tersebut satu trofi lebih banyak dari Pele.
Dalam video tersebut, Alves langsung menegaskan bahwa video tersebut adalah candaan saja kepada Pele karena ia telah berjanji kepada teman-temannya untuk melakukan hal tersebut. Menurutnya, video tersebut adalah sebuah nazar apabila ia benar-benar melewati catatan Pele tersebut.
Pele, anda memang raja...anda adalah raja, tapi saya memiliki lebih banyak trofi dibandingkan anda... cukup menyenangkan! bunyi salah satu perkataan Dani Alves dalam video tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc Bartra Akan Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 23 Mei 2016, 19:06 -
Ikut Barca, Madrid Mulai Endus Lemos
Liga Spanyol 23 Mei 2016, 15:14 -
Proposal 90 Juta Euro Dari Barca Untuk Dybala Ditolak Juventus
Liga Italia 23 Mei 2016, 15:00 -
Suarez Berharap Tak Absen di Copa America
Liga Spanyol 23 Mei 2016, 14:53 -
Mascherano Kartu Merah, Mathieu Kritik Wasit
Liga Spanyol 23 Mei 2016, 14:48
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39