Jadi Madridista, Isco Tolak Ganti Nama Anjing Jadi Ronaldo
Editor Bolanet | 4 Juli 2013 11:40
Seperti diberitakan sebelumnya, bahwa pemain 21 tahun itu mengaku mengidolakan klub rival Los Blancos, Barcelona FC di masa mudanya. Lebih dari itu, nama 'Messi' pun disematkan pada anjing Labrador kesayangannya, karena kekaguman pada La Pulga.
Akan tetapi kepindahan ke Santiago Bernabeu menjadi berbeda konteks dengan penamaan tersebut. Ketika ditanya apakah ia akan mengganti nama 'Messi' menjadi 'Ronaldo', eks pemain itu pun segera menolaknya.
Saya takkan mengubah namanya menjadi Ronaldo, karena jika saya lakukan, ia (Messi) takkan mendengar dan mengacuhkan saya, canda Isco.
Akan tetapi, ia mengaku memiliki peliharaan lain yang diberi nama 'Figo'. Seperti diketahui bahwa Luis Figo merupakan salah satu pemain, yang pernah membela kedua kubu di El Clasico. Hmm, sebaiknya Isco tak lagi bermain-main dengan rivalitas di antara dua klub La Liga tersebut. [initial]
(espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Saya Rindu Manchester United
Liga Champions 3 Juli 2013, 20:59 -
Agen: Madrid Belum Tawar Gareth Bale
Liga Champions 3 Juli 2013, 20:35 -
Isco: Tak Ada Yang Lebih Hebat Selain Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 3 Juli 2013, 19:09 -
Puyol: Barca Tanpa Messi Seperti Madrid Tanpa Ronaldo
Liga Spanyol 3 Juli 2013, 18:45 -
Jamu Madrid, Bournemouth 'Cekik' Fans Dengan Tiket Mahal
Liga Inggris 3 Juli 2013, 15:55
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39