Inter Milan Lumat Benevento, Interisti: Handanovic Masak Nasi Liwet di Belakang!
Serafin Unus Pasi | 31 Januari 2021 05:06
Bola.net - Inter Milan memetik kemenangan besar kontra Benevento di giornata ke-20 Serie A. Kemenangan ini disambut gembira oleh para Interisti.
Inter Milan sendiri dihadapkan pada laga yang wajib mereka menangkan. Karena AC Milan terlebih dahulu menang melawan Bologna, sehingga Inter akan semakin jauh tertinggal di klasemen Serie A jika mereka terpeleset di laga ini.
Inter sendiri berhasil menang dengan skor yang fantastis. Mereka mencetak empat gol tanpa balas ke gawang Benevento.
Keperkasaan Inter juga tidak sampai di situ. Mereka sama sekali tidak membiarkan Benevento melepaskan satupun tembakan di laga ini, sehingga Samir Handanovic bisa dikatakan nganggur sepanjang laga.
Alhasil kemenangan ini membuat Interisti gembira dan mengekspresikan kegembiraan itu di media sosial, seperti yang sudah kami rangkumkan di bawah ini.
Ciee Menang Gede
Yakin Gak Dijual Nih?
Saking Nganggurnya
Bobok Enak
Alhamdulilah Lagi
Mana yang Kemarin Meragukan Eriksen?
Solid Banget Cuy
Kalo menang Mah Semua Doyan Atuh!
Sapa Nih yang Mainnya Paling Goks?
(Twitter)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Menang dan 2 Penalti, Suara Fans: Abaikan yang Bilang Gosok Voucher
Bolatainment 30 Januari 2021, 23:23 -
Man of the Match Bologna vs AC Milan: Gianluigi Donnarumma
Liga Italia 30 Januari 2021, 23:14 -
Hasil Pertandingan Bologna vs AC Milan: Skor 1-2
Liga Italia 30 Januari 2021, 22:54 -
Kebijakan Pemerintah Cina Bikin Suning Grup Harus Jual Inter Milan?
Liga Italia 30 Januari 2021, 17:45 -
PSSI-nya Italia Izinkan Klub Serie A Tunda Pembayaran Gaji
Liga Italia 30 Januari 2021, 17:15
LATEST UPDATE
-
2 Kesalahan Fatal Nathan Tjoe-A-On yang Berujung Gol-gol Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 17:01 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 20 Maret 2025, 15:59 -
Nomor 10 Timnas Indonesia: Dari Kurniawan Dwi Yulianto Turun ke Ole Romeny
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:35 -
Nonton Live Streaming Australia vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:30 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Heineken Chinese Grand Prix 2025 di Vidio
Otomotif 20 Maret 2025, 15:29
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40