Imogen Ingin Lupakan Masa Lalunya Dengan Giggs
Editor Bolanet | 7 Juli 2011 15:50Dirinya ingin membuka lembaran baru dalam hidupnya, melanjutkan kehidupannya tanpa harus mengingat luka lama yang ditorehkan winger veteran Manchester United tersebut kepada dirinya.
Hal tersebut seperti apa yang ia beberkan dalam tweet-nya di akun Twitter pribadi miliknya, Aku harus mengambil sebuah sikap, dan segera ambil keputusan akan ini semua,
Aku harus melangkah maju dengan menengok ke atas untuk masa depan yang ku miliki, aku tidak perlu lagi terjebak di masa lalu, ungkapnya seperti yang kami kutip dari The Sun.
Beberapa waktu silam Imogen sendiri mengekspresikan sakit hatinya lewat sebuah tato temporary di tubuhnya, dia menuliskan kalimat Penipu dan tukang selingkuh tidak akan pernah mendapatkan tempat di hatiku,
Popularitas Imogen menanjak pada tahun 2003, setelah terpilih di sebagai Miss wales kemudian memasuki dunia pertelevisian tahun 2006 ketika ikut acara Big Brother (sebuah acara reality show yang telah ditayangkan di lebih dari 70 negara, termasuk Indonesia).
FOTO - Imogen Sindir Giggs Lewat Tato di Tubuh Seksinya (sun/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Foto: Imogen Sindir Giggs Lewat Tato di Tubuh Seksinya
Open Play 2 Juli 2011, 09:00 -
Perselingkuhan Giggs Habiskan 1 Juta Pounds Lebih
Bolatainment 28 Juni 2011, 16:11 -
'Perselingkuhan Rooney Sesungguhnya Masih Banyak'
Bolatainment 25 Juni 2011, 15:00 -
Mantan Selingkuhan Rooney Overdosis
Bolatainment 11 Juni 2011, 23:00 -
Foto: Hot Imogen Berpose Seksi di Majalah Dewasa
Open Play 11 Juni 2011, 19:25
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39