Host Ballon d'Or Ingin 'Culik' Ronaldo Kembali ke MU
Editor Bolanet | 30 Desember 2015 05:50
Lebih dari enam tahun sepeninggal Ronaldo, salah seorang fan berat United, James Nesbitt menyatakan ingin membawa pemain asal Portugal itu kembali ke Manchester.
Nesbitt merupakan seorang aktor asal Inggris. Kebetulan, ia mendapat pekerjaan sebagai host acara gala Ballon d'Or 2015 yang digelar di Zurich, Swiss pada 11 Januari mendatang.
Saya akan membawa jersey dengan nama dan nomor punggung Ronaldo, dan semoga ia mengambilnya dan satu pesawat bersama saya saat pulang (ke Manchester), ujar Nesbitt seperti Mirror.
Ronaldo sendiri memang menjadi salah satu dari nominator peraih penghargaan Ballon d'Or 2015. Ia bakal bersaing dengan dua bintang Barcelona, Lionel Messi dan Neymar. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Masih Punya Peluang Dapatkan James Rodriguez
Liga Inggris 29 Desember 2015, 23:54 -
City Sudah Temui Real Madrid Bahas Transfer Isco
Liga Inggris 29 Desember 2015, 23:13 -
Soal Madrid, Granero Sebut Pique Sudah Kelewatan
Liga Spanyol 29 Desember 2015, 22:15 -
Benitez Ungkap Ada Pihak Ingin Hancurkan Real Madrid
Liga Spanyol 29 Desember 2015, 20:55 -
Juru Bicara Real Madrid Benarkan Isu Perburuan De Gea
Liga Spanyol 29 Desember 2015, 19:02
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39